Jannah, Iffa Nur (2025) Pengendalian Mutu Pada Proses Produksi Bumbu Kaldu Penyedap Berbasis Ekstrak Daging Dari Bahan Baku Hingga Produk Akhir. [Experiment] (Unpublished)
|
Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (283kB) |
|
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (216kB) |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (109kB) |
|
|
Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Kegiatan magang ini bertujuan untuk mempelajari penerapan pengendalian mutu pada proses produksi bumbu kaldu penyedap berbasis ekstrak daging di PT X (Bumbu Masak Indonesia), mulai dari bahan baku hingga produk akhir. Metode yang digunakan meliputi observasi langsung di area produksi, wawancara dengan pembimbing lapang dan staf terkait, serta studi literatur. Hasil pengamatan menunjukkan bahwa pengendalian mutu telah diterapkan sesuai standar keamanan pangan dan mutu perusahaan, meliputi pemeriksaan bahan baku, pemantauan parameter proses seperti moisture, pH, NaCl, dan absorbansi, penerapan GMP, sanitasi, serta pengujian produk akhir. Secara keseluruhan, pengendalian mutu yang diterapkan berjalan efektif dalam menjaga keamanan, kualitas, dan konsistensi produk.
Actions (login required)
![]() |
View Item |
