Aplikasi Pemesenan Menu Pos Ketan Legenda 1967 Di Kabupaten Malang Berbasis Android

Maulidiyawati, Maulidiyawati (2020) Aplikasi Pemesenan Menu Pos Ketan Legenda 1967 Di Kabupaten Malang Berbasis Android. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Ringkasan)
07. RINGKASAN.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (43kB)
[img] Text (Bab 1. Pendahuluan)
13. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (158kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
18. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (221kB)
[img] Text (Full Text)
20. E31170156 _LAPORAN LENGKAP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Pengembangan dan informasi mempunyai dampak yang pesat, salah satu bentuk dari pengembangan teknologi tersebut ada pada bidang kuliner, semakin meningkatnya persaingan usaha dibidang kuliner, banyak pesaing berlomba-lomba untuk menjadi yang terdepan. Dan untuk memenuhi harapan tersebut hal yang harus diperhatikan salah satunya adalah dari segi pelayanan konsumen.Pelayanan konsumen itu sendiri ada beberapa hal yang termasuk didalamnya, salah satunya adalah proses pemesanan menu. Berdasarkan pengamatan di malang yaitu warung ketan legenda 1967, pemesanan menu masih dilakukan dengan manual. Misalnya pada saat pengunjung memilih menu, waiter/waitress akan mencatat menu yang dipesan tadi ke media kertas, kemudian catatan daftar pesanan menu tadi akan diberikan ke bagian dapur untuk dibuatkan menunya. Begitu juga di bagian kasir, petugas kasir menginputkan catatan daftar pesanan tadi ke komputer untuk dihitung jumlah total harganya. Hal ini mengakibatkan proses pemesanan kurang efektif dan efisien. Berbagai langkah yang tepat diambil untuk mengatasinya, dan aplikasi pemesanan menu yang terkomputerisasi adalah satu solusinya.Kesimpulan yang dapat di ambil dari pembuatan Aplikasi Pemesanan Menu Pos Ketan Legenda 1967 Di Kabupaten Malang ini dapat mempermudah cara pemesanan dan dapat lebih efisien.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorWahyu, Kurnia DewantoNIDN0008047103
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 462 - Teknologi Informasi
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D3 Manajemen Informatika > Tugas Akhir
Depositing User: Usman Efendi
Date Deposited: 27 Oct 2020 02:18
Last Modified: 27 Oct 2020 02:18
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/531

Actions (login required)

View Item View Item