Ardiansah, Rico (2025) Penerapan Higiene dan Sanitasi pada Proses Sortasi Akhir dan Packing Produk Okra di PT Tagani Sukses Makmur. [Experiment] (Unpublished)
|
Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (176kB) |
|
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (305kB) |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (176kB) |
|
|
Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Pelaksanaan kegiatan magang dengan mempelajari pengolahan produk hasil pertanian di PT Tagani Sukses Makmur secara umum. PT Tagani Sukses Makmur merupakan industri yang bergerak dibidang produksi sayuran beku, salah satu produknya yaitu okra. Sayur yang memiliki bentuk seperti cabai hijau besar ini mempunyai ciri khas yang jarang dimiliki oleh sayuran lain yaitu terdapat banyak lendir karena kandungan seratnya yang tinggi. Lendir okra ini memiliki manfaat antara lain kandungan serat yang ada pada lendir okra baik untuk penderita diabetes karena mampu menstabilkan gula darah. Kandungan serat okra juga mudah dicerna sehingga bagus untuk memperbaiki saluran pencernaan. Selain itu kandungan pecitien pada okra mampu menurunkan kadar kolesterol darah sampai 10%. Okra juga kaya akan Vitamin A dan C untuk meningkatkan daya tahan tubuh. Proses produksi okra beku dimulai dari penerimaan bahan baku, washing, sortasi awal atau grading, blanching, cooling 1 , cooling 2, spinner, pembekuan ABF, sortasi akhir, packing, dan stuffing. Proses produksi di PT Tagani Sukses Makmur tidak lepas dari sanitasi terutama pada bagian sortasi akhir dan packing meliputi sanitasi proses, sanitasi pekerja, sanitasi lingkungan, sanitasi peralatan.
| Item Type: | Experiment | ||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Contributors: |
|
||||||
| Uncontrolled Keywords: | Higiene dan Sanitasi | ||||||
| Subjects: | 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 160 - Teknologi dalam Ilmu Tanaman > 161 - Teknologi Industri Pertanian (dan Agroteknologi) 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 160 - Teknologi dalam Ilmu Tanaman > 162 - Teknologi Hasil Pertanian 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 160 - Teknologi dalam Ilmu Tanaman > 163 - Teknologi Pertanian |
||||||
| Divisions: | Jurusan Teknologi Pertanian > Prodi D3 Teknologi Industri Pangan > PKL | ||||||
| Depositing User: | Rico Dwi Ardiansah | ||||||
| Date Deposited: | 31 Dec 2025 01:36 | ||||||
| Last Modified: | 31 Dec 2025 01:37 | ||||||
| URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/49026 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
