Asuhan Gizi pada Pasien Hepatitis A di Rawat Inap Lantai III RSU Kaliwates Jember

Afiyah, Kuntum Nur (2021) Asuhan Gizi pada Pasien Hepatitis A di Rawat Inap Lantai III RSU Kaliwates Jember. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (6kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (140kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (129kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
LAPORAN MAGK_KUNTUM NUR AFIYAH_G42172175.pdf
Restricted to Registered users only

Download (564kB) | Request a copy

Abstract

Praktek Kerja Lapang dilakukan di RSU Kaliwates Jember secara daring berlangsung 1 bulan yang dimulai tanggal 04 Januari hingga 01 Februari 2021. Rangkaian kegiatan Manajemen Asuhan Gizi Klinik Rumah Sakit Umum Kaliwates Jember dimulai dari melakukan kegiatan pengkajian data dasar, mengidentifikasi masalah, menentukan diagnosis gizi, menyusun rencana intervensi dan monitoring evaluasi asuhan gizi pasien (rencana intervensi monitoring dan evaluasi, mengolah menu sesuai perencanaan rekomendasi menu, serta konsultasi gizi). Hasil kegiatan menunjukkan pasien Pasien didiagnosa Hepatitis A. Berdasarkan data antropometri IMT status gizi pasien yaitu 23,5kg/m2 dapat disimpulkan bahwa status gizi pasien yaitu gizi baik (18,5-25 kg/m2 ). Berdasarkan hasil laboratorium, nilai SGOT, SGPT, bilirubin direk pasien lebih dari normal. Berdasarkan hasil pemeriksaan tersebut pasien diberikan diet Hati dengan bentuk makanan bubur nasi.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorRosiana, Nita MariaNIDN0002128906
Uncontrolled Keywords: Asuhan Gizi Pasien Hepatitis A Rawat Inap Lantai III RSU Kaliwates Jember
Subjects: 340 - Rumpun Ilmu Kesehatan > 350 - Ilmu Kesehatan Umum > 354 - Ilmu Gizi
Divisions: Jurusan Kesehatan > Prodi D4 Gizi Klinik > PKL
Depositing User: Kuntum Nur Afiyah
Date Deposited: 05 Apr 2023 02:53
Last Modified: 05 Apr 2023 02:54
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/21993

Actions (login required)

View Item View Item