Pengembangan Aplikasi Belanja “Mlijo” Berbasis Android

Fachruddin, Bagus (2021) Pengembangan Aplikasi Belanja “Mlijo” Berbasis Android. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (135kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1. PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (166kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (223kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
E3181049_LAPORAN LENGKAP.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Tidak semua masyarakat memiliki status pekerjaan sebagai karyawan tetap apalagi ditengah pandemi virus Covid-19 masyarakat lebih susah untuk mendapat pelanggan. Dengan berkembangnya teknologi yang sangat pesat mempengaruhi perdagangan, untuk itu setidaknya ada solusi untuk membantu para penjual agar lebih mempermudah promosi, menjual produk dan memberi pekerjaan bagi yang ingin bergabung untuk menjual kembali produk. Dengan hal itu maka muncul ide diperlukan aplikasi android sebagai media pemasaran produk yang ingin dijual secara online dengan ruang lingkup yang memungkinkan dalam keadaan pandemi ini, yaitu produk akan dijual dan ditampilkan pada user yang sedang login dengan lokasi maps saat ini untuk mempermudah pelanggan dalam memesan dan mengetahui informasi berbagai jenis produk yang dijual, penjadwalan, dan pengantaran yang terjadwal. Pembuatan aplikasi ini dibuat dengan bahasa java dan menggunakan metode scrum. Metode scrum sangat cocok digunakan dalam penelitian ini dan bisa mendapatkan hasil yang sangat baik dalam memperloeh kebutuhan apa saja yang diinginkan oleh pengguna. Dengan keuntungan yang diperoleh dengan menggunakan transaksi melalui aplikasi android adalah untuk meningkatkan pendapatan, omset pedagang dan data pemesanan dapat terdokumentasi digital yang diharapkan berguna bagi pedagang maupun pembeli. Hal ini dapat disimpulkan lebih baik untuk melakukan penelitian lebih lanjut tentang pengembangan aplikasi belanja mlijo berbasis android

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorWidiastuti, IkaNIDN0019087803
Uncontrolled Keywords: Pengembangan Aplikasi Belanja “Mlijo” Berbasis Android
Subjects: 550 - Rumpun Ilmu Ekonomi > 570 - Ilmu Manajemen > 577 - Manajemen Informatika
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D3 Manajemen Informatika > Tugas Akhir
Depositing User: Bagus Fachruddin
Date Deposited: 20 Aug 2021 04:32
Last Modified: 20 Aug 2021 04:33
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/6175

Actions (login required)

View Item View Item