Manajemen Pemberian Pakan konsentrat dan Hijauan pada Sapi Simmental di BIB Lembang

Maulana, Arista Ramadika (2024) Manajemen Pemberian Pakan konsentrat dan Hijauan pada Sapi Simmental di BIB Lembang. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (137kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (157kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (182kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf
Restricted to Registered users only

Download (780kB) | Request a copy

Abstract

Sapisimental adalah salah satu jenis sapipotongyang berasaldarikawasan Simmental di Swiss, tetapi sekarang sudah tersebar luas ke berbagai negara termasuk indonesia. Sapi simental merupakan sapi potong dwiguna yang cukup digemari oleh masyarakat, upaya untuk meningkatkan kwalitas bibit ternak yang bagus yaitu dengan memperhatikan beberapa aspek perawatan salah satunya pakan. Pemberian pakan yang efektif berpengaruh terhadap jumlah produksi semen maupun kesehatan daripejantan sapi. Tujuan dari kegiatan magang ini untuk meningkatkan pengembangan keterampilan, wawasan, pembangunan jaringan, pemahaman industri serta menambah pengetahuan tentang manajemen pemberian pakankonsentrat padasapi Simmental. Kegiatan Magang ini dilaksanakan di Balai Inseminasi Buatan Lembang Jl. Kiwi Ayu Ambon, No. 78, Lembang Bandung Barat dimulai pada tanggal 01 Agustus sampai dengan 30 November 2024. Adapun kegiatan magang di BIB Lembang yaitu perawatan ternak, pemberian pakan, perawatan kebun, penampungan semen, bull show, perawatan kuku, kontrolharian, medical checkup (MCU), produksi, pengolahan limbah. Pakan di BIB Lembang memiliki kualitas yang sudah cukup baik, perhitungan bahan kering 3% dari bobot badan sudah memenuhi kebutuhan pejantan sapi Simmental.Pakanyang diberikanyaitu hay, hijauan, konsentrat, silase dan mineral blok. Pemberian pakan dilakukan secara terbatas untuk mengurangi sisa pakanyang terbuang, sedangkan pemberian air dilakukansecaratidak terbatas.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorUtomo, BudiNIDN0710108304
Uncontrolled Keywords: bib lembang
Subjects: 200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 211 - Ilmu Peternakan
200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 213 - Nutrisi dan Makanan Ternak
200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 214 - Teknologi Hasil Ternak
200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 216 - Produksi Ternak
200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 218 - Produksi dan Teknologi Pakan Ternak
Divisions: Jurusan Peternakan > Prodi D3 Produksi Ternak > PKL
Depositing User: Arista Ramadika Maulana
Date Deposited: 31 Dec 2025 07:14
Last Modified: 31 Dec 2025 07:15
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/49147

Actions (login required)

View Item View Item