Implementasi Penggunaan Raw Material BIL Ayam Medium Untuk Meningkatan Yield Dan Meminimalisir Drip Loss Pada Produk Paha Atas 20-30 Gram di PT. Charoen Pokphand Indonesia - Food Division Plant Ngoro, Mojokerto

Lestari, Widya Eka Putri (2025) Implementasi Penggunaan Raw Material BIL Ayam Medium Untuk Meningkatan Yield Dan Meminimalisir Drip Loss Pada Produk Paha Atas 20-30 Gram di PT. Charoen Pokphand Indonesia - Food Division Plant Ngoro, Mojokerto. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (150kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (183kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (108kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Laporan lengkap.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Kegiatan magang ini dilaksanakan di Departemen Slaughter House (SH) PT. Charoen Pokphand Indonesia – Food Division Plant Ngoro, Mojokerto, dengan fokus pada implementasi penggunaan raw material BIL ayam medium untuk meningkatkan yield dan meminimalisir drip loss pada produk Paha Atas 20–30 gram. Tujuan kegiatan magang adalah memberikan pengalaman kerja nyata, meningkatkan wawasan, serta melatih keterampilan mahasiswa agar siap menjadi lulusan Sarjana Terapan Pertanian (S.Tr.P) yang kompeten di bidang agroindustri. Metode yang digunakan meliputi praktik langsung di perusahaan, observasi proses produksi, serta wawancara dan diskusi dengan pembimbing lapang, foreman, forelady, dan karyawan. PT. Charoen Pokphand Indonesia – Food Division Plant Ngoro, Mojokerto merupakan industri Rumah Potong Hewan Unggas (RPHU) yang mengolah ayam pedaging (broiler) dengan penerapan standar ASUH dan SOP yang ketat pada setiap tahapan produksi. Selama magang, mahasiswa mempelajari alur proses produksi mulai dari penerimaan bahan baku hingga penyimpanan produk, dengan penekanan pada proses produksi Paha Atas 20–30 gram. Hasil kegiatan magang diharapkan dapat memberikan gambaran nyata mengenai proses pengolahan ayam serta menjadi dasar dalam upaya peningkatan efisiensi yield dan pengendalian drip loss pada produk yang dihasilkan.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorCahyaningrum, Deltaningtyas TriNIDNN0310399502
Uncontrolled Keywords: Magang, raw material BIL ayam medium, yield, drip loss, Paha Atas 20–30 gram, PT. Charoen Pokphand Indonesia
Subjects: 200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 214 - Teknologi Hasil Ternak
550 - Rumpun Ilmu Ekonomi > 570 - Ilmu Manajemen > 576 - Manajemen Industri
Divisions: Jurusan Manajemen Agribisnis > Prodi D4 Manajemen Agroindustri > PKL
Depositing User: Widya Eka Putri Lestari
Date Deposited: 29 Dec 2025 01:41
Last Modified: 29 Dec 2025 01:42
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/48570

Actions (login required)

View Item View Item