Tinjauan Terhadap Kejadian Pasien Dengan Nomor Rekam Medis Ganda Di Rsup Sanglah Denpasar Menggunakan Metode Fokus Pdca

Wulandari, Esti (2016) Tinjauan Terhadap Kejadian Pasien Dengan Nomor Rekam Medis Ganda Di Rsup Sanglah Denpasar Menggunakan Metode Fokus Pdca. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
5. RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (85kB)
[img] Text (Bab 1. Pendahuluan)
12. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (160kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
17. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (86kB)
[img] Text (Full Text)
22. LAPORAN LENGKAP.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (713kB) | Request a copy

Abstract

Salah satu kewajiban rumah sakit adalah memberikan pelayanan kepada pasien yang akan berobat dan kontrol. Penyelengggaraan rekam medis di RSUP Sanglah Denpasar dimulai pada saat pasien datang ketempat registrasi, pasien memberikan keterangan tentang nomor rekam medis pasien untuk melakukan pendaftaran agar mendapatkan pelayanan kesehatan, dan bagi pasien baru memberikan keterangan tentang identitas pasien secara lengkap agar petugas mudah dalam memberikan nomor rekam medis baru. Di RSUP Sanglah Denpasar ditemukan nomor rekam medis ganda yaitu terdapat 9 nomor ganda. Dari data tersebut kejadian penomoran ganda akan berdampak dalam sistem pengambilan kembali rekam medis pasien pada saat ingin di distribusikan kebagian pelayanan medis.Hal yang bisa saja terjadi apabila salah dalam pengambilan kembali rekam medis ganda tersebut untuk dibawa kepelayanan kesehatan, seperti kesalahan dalam melakukan tindakan dikarenakan diagnosis terakhir atau tindakan terakhir yang tertara di berkas ganda tersebut, bukan terakhir dipergunakan pada saat pasien mendapatkan pelayanan medis.Metode yang digunakan untuk tinjauan terhadap kejadian pasien dengan nomor rekam medis ganda adalah FOCUS PDCA. Hasilnya nomor ganda pada rekam medis berkurang dari 9 nomor menjadi 1 nomor.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorSetiawan H.P, DonyNIDN0017128803
Uncontrolled Keywords: Rekam Medis, Penomoran
Subjects: 340 - Rumpun Ilmu Kesehatan > 350 - Ilmu Kesehatan Umum > 353 - Kebijakan Kesehatan (dan Analis Kesehatan)
Divisions: Jurusan Kesehatan > Prodi D4 Manajemen Informasi Kesehatan > PKL
Depositing User: Esti Wulandari
Date Deposited: 31 Mar 2021 01:29
Last Modified: 05 Apr 2021 06:29
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/3581

Actions (login required)

View Item View Item