Putri, Windy Mulyani (2021) Aktivitas Food And Beverage Service Di Hotel 88 Jember Laporan Praktik Kerja Lapang. [Experiment] (Unpublished)
Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (1MB) |
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (1MB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (1MB) |
|
Text (Laporan Lengkap)
F31181527_LAPORAN LENGKAP.pdf - Submitted Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Penulis melaksanakan Praktik Kerja Lapang selama 5 bulan di Hotel 88 Jember, yang dimulai pada tanggal 15 September 2020 sampai 15 Januari 2021. Di Hotel 88 Jember ada 7 departemen diantaranya: Front Office Department, Sales & Marketing Department, Accounting Department, Food & Beverage Department, House Keeping Department, Engineering Department, dan Security Department. Selama melaksanakan Praktik Kerja Lapang, penulis mendapat kesempatan untuk belajar banyak hal di departemen Front Office sebagai Guest Relation Officer (GRO) dan di departemen Food & Beverage sebagai Food & Beverage Service. Pada tanggal 15 Septermber 2020 sampai 17 November 2020, penulis ditempatkan di departemen Food & Beverage. Selanjutnya, penulis dipindahkan ke departemen Front Office. Di bagian selanjutnya penulis akan menjelaskan tentang aktivitas umum selama program Praktik Kerja Lapang di Hotel 88 Jember. Di departemen Food & Beverage penulis belajar bagaimana cara menyiapkan event seperti menyiapkan amenities, menata meja dan kursi, menyiapkan makanan dan minuman, menyiapkan peralatan makan dan peralatan untuk event, dan memeriksa keadaan Ketika event berlangsung. Selain itu, penulis juga belajar nama peralatan yang ada di dapur maupun di retoran dan penulis juga belajar bagaimana melayani tamu dengan baik dan benar. Sedangkan, di departemen Front Office penulis belajar bagaimana cara melakukan public relation dengan tamu, belajar bagaimana menghadapi complain dari tamu, dan belajar mencari solusi dari masalah tersebut. Selama melaksanakan Praktik Kerja Lapang di Hotel 88 Jember dan penulis ditempatkan di departemen Food & Beverage sebagai Food & Beverage Service di 88 Resto. Departemen ini mempunyai tanggungjawab untuk menangani pesanan makanan dan minuman, melayani tamu di 88 resto maupun di kamar. Adapun beberapa aktivitas yang penulis lakukan di 88 Resto yaitu, menerima pesanan, room service, menyiapkan buffe untuk sarapan, dan melayani tamu ketika sarapan
Item Type: | Experiment | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||
Uncontrolled Keywords: | Aktivitas Food, Beverage Service | ||||||
Subjects: | 500 - Rumpun Ilmu Bahasa > 530 - Ilmu Bahasa Asing > 531 - Sastra (dan Bahasa) Inggris | ||||||
Divisions: | Jurusan Bahasa, Komunikasi dan Pariwisata > Prodi D3 Bahasa Inggris > PKL | ||||||
Depositing User: | Windy Mulyani Putri | ||||||
Date Deposited: | 12 Mar 2021 02:48 | ||||||
Last Modified: | 12 Mar 2021 07:47 | ||||||
URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/3201 |
Actions (login required)
View Item |