Manajemen Intervensi Gizi di Desa Kapuran

Anggrainia, Yulia (2021) Manajemen Intervensi Gizi di Desa Kapuran. Project Report. Politeknik Negeri Jember, Jember. (Submitted)

[img] Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (4kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab I Pendahuluan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (12kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (212kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Manajemen intervensi gizi adalah kegiatan untuk memberikan intervensi kepada masyarakat setempat terkait permasalahan gizi yang sering di alami, ini bertujuan untuk mencapai kesetaraan gizi di setiap daerah. Permasalahan gizi yang sering dialami di desa kapuran kabupaten bondowoso ini yaitu kurangnya pengetahuan tentang manfaat mengkonsumsi tablet Fe pada saat kehamilan. Kegiatan yang dilakukan di desa kapuran ini yaitu mengadakan penyuluhan secara online tentang manfaat mengkonsumsi tablet Fe pada saat kehamilan menggunakan media whatsaapp yang diikuti oleh beberapa penduduk di desa kapuran yang pernah mengalami penurunan HB pada masa kehamilan. Adapun kegiatan yang dilakukan di desa kapuran yaitu melakukan penyuluhan tentang pentingnya mengkonsumsi tablet fe pada saat kehamilan yang dilakukan secara online dan diikuti oleh kelompok ibu hamil, pada penyuluhan tersebut juga dilakukan praktik mengembangkan bahan serba guna menjadi makanan yang dapat membantu meningkatkan HB yang sangat dibutuhkan pada saat masa kehamilan.

Item Type: Monograph (Project Report)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorAyu, Dessya PutriNIDN0029129003
Subjects: 340 - Rumpun Ilmu Kesehatan > 350 - Ilmu Kesehatan Umum > 354 - Ilmu Gizi
Divisions: Jurusan Kesehatan > Prodi D4 Gizi Klinik > PKL
Depositing User: Yulia Anggrainia
Date Deposited: 23 Sep 2022 01:15
Last Modified: 23 Sep 2022 01:16
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/17231

Actions (login required)

View Item View Item