Alamanda, Muhammad Danil (2022) PRODUKSI DAN PEMASARAN KERUPUK BUAH NAGA MERAH (Hylocereus polyrhizus). Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.
Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (180kB) |
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB I .pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (183kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (183kB) |
|
Text (Laporan Lengkap)
LAPORAN FULL.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
BuahUnagaUatauUdalam bahasaUInggrisUdisebut Dragon Fruit merupakan sejenisUtanaman kaktus yangUbermarga HylocereusUdan Selenicereus. SalahOsatuOjenis buahOnaga yangUbanyak dibudidayakan_adalah buah nagaOmerahU(Hylocereus polyrhizus). Buah naga merah memiliki_beberapa kandungan gizi seperti vitamin C, vitamin B3 (niasin), serat, dan betasianin yang lebih tinggi dibandingkan varietas buah naga putih. Buah naga_merah adalah salah satu jenis buah yang mengandung sedikit kalori. Hanya terdapat 60 kalori dalam per 100 gram buah naga merah yang artinya tubuh lebih_mudah untuk mencerna buah naga sehingga nutrisi pun bisa terserap secara maksimal. Tujuan dilakukannya Proyek Usaha Mandiri (PUM) kerupuk buah naga merah yaitu guna mengetahui_pembuatan kerupuk buah naga merah secara optimal,Amenganalisa biaya, kelayakan usaha,Aserta memasarkanAproduk kerupuk buah naga merah ini dengan mudah oleh konsumen. Proses pembuatan kerupuk buah naga merah yang_optimal yaitu dengan menggunakan formulasi bahan tepung tapioka sebanyak 1000 gram, buah naga 400 gram, garam 10 gram, air 600 ml, dan bawang putih sebanyak 70 gram, menghasilkan 8 kemasan kerupuk buah naga merah per produksi. Produk kerupuk buah naga merah layak untukAdijadikan sebagai peluangOusaha baru yang dijual dengan harga Rp. 28.500,00/kemasan. Metode pemasaran yang_dilakukan secara online melewati media sosial atau secara langsung dengan konsumen. Total biaya produksi sebesar Rp. 2.554.446, keuntungan yang diperoleh sebanyak Rp. 808.554 memiliki laju keuntungan 31,6%, BEP produksi sebanyak 4 kemasan, BEP rupiah sebesar Rp. 24.960 dan nilai R/C ratio 1,31 sehingga layak untuk dijadikan peluang usaha.
Item Type: | Thesis (Diploma) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||
Uncontrolled Keywords: | Kerupuk, Buah Naga Merah | ||||||
Subjects: | 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 160 - Teknologi dalam Ilmu Tanaman > 161 - Teknologi Industri Pertanian (dan Agroteknologi) | ||||||
Divisions: | Jurusan Teknologi Pertanian > Prodi D3 Teknologi Industri Pangan > Tugas Akhir | ||||||
Depositing User: | Muhammad Danil Alamanda | ||||||
Date Deposited: | 06 Sep 2022 03:37 | ||||||
Last Modified: | 06 Sep 2022 03:38 | ||||||
URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/16356 |
Actions (login required)
View Item |