Manejemen Intervensi Gizi Di Desa Gempol Kecamatan Gempol Pasuruan

Tsania, Aisha Rahma (2020) Manejemen Intervensi Gizi Di Desa Gempol Kecamatan Gempol Pasuruan. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (184kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB I.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (190kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (274kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf
Restricted to Registered users only

Download (860kB) | Request a copy

Abstract

Praktek Kerja Lapangan (PKL) merupakan salah satu kegiatan pendidikan akademik yang dilakukan selama 1 (satu) semester penuh dan diprogramkan khusus pada mahasiswa semester VII (tujuh) bagi program studi yang menyelenggarakan program D-IV. Kegiatan ini merupakan prasyarat mutlak kelulusan yang harus diikuti oleh mahasiswa Politeknik Negeri Jember. Dalam kegiatan ini mahasiswa secara mandiri dipersiapkan untuk mendapatkan pengalaman dan ketrampilan khusus di lapangan sesuai bidang keahliannya masing-masing. Praktek Kerja Lapangan (PKL) dilaksanakan untuk memberikan pengalaman praktis kepada mahasiswa dengan cara ikut bekerja sehari-hari pada perusahaan/industri/puskesmas/rumah sakit dan/atau instansi lainnya yang layak dijadikan tempat PKL. Desa Gempol merupakan desa di Kecamatan Gempol Kabupaten Pasuruan Jawa Timur. Desa Gempol berada di Timur Viaduk (rel kereta api), sebelah barat Desa Kejapanan, sebelah utara Desa Kedungcangkring dan sebelah selatan Desa Beji. Desa Gempol berada di tengah kota dan Sungai Porong merupakan tanda batas Gempol dengan Porong Sidoarjo sehingga jauh dari laut dan pegunungan. 15% Warga Desa Gempol mengalami kelebihan berat badan dan 31% obesitas. Kelebihan berat badan adalah kondisi dimana indeks masa tubuh (IMT) memiliki nilai lebih dari 25,0 sampai 27,0 sedangkan obesitas adalah keadaan dimana indeks masa tubuh (IMT) memiliki hasil lebih dari 27,0 kg/m2. Desa Gempol memiliki potensi obesitas yang cukup besar. Dari 31 responden 6 diantaranya termasuk obesitas. 1 dari 2 responden menginginkan perubahan pola makan dihidupnya. 6 responden yang yang mengikuti penyuluhan dan pelatihan melaksanakan kegiatan dengan baik dan terjadi perubahan langkah dalam menimbang berat badan. Es krim ini menghasilkan cairan sebanyak 1900 mL dikemas dalam wadah ukuran 500 mL. Es krim sebanyak 1900 mL mengandung kalori 964 kkal, protein 49,81 gram, lemak 20,02 gram dan karbohidrat 173,35 gram.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorPerwiraningrum, Dhyani AyuNIDN0509118502
Subjects: 340 - Rumpun Ilmu Kesehatan > 350 - Ilmu Kesehatan Umum > 354 - Ilmu Gizi
Divisions: Jurusan Kesehatan > Prodi D4 Gizi Klinik > PKL
Depositing User: Aisha Rahma Tsania
Date Deposited: 06 Dec 2021 03:31
Last Modified: 06 Dec 2021 03:32
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/8201

Actions (login required)

View Item View Item