Bilhaq, Muhammad Adz-Dzaki (2025) Analisis Tren Penjualan Dan Preferensi Konsumen Terhadap Menu Kopi Dan Non-Kopi Di Og Cafe. [Experiment] (Unpublished)
|
Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (103kB) |
|
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (132kB) |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (104kB) |
|
|
Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf Restricted to Registered users only Download (18MB) | Request a copy |
Abstract
PT. Harta Mulia merupakan perusahaan dibidang agrowisata dan agrobisnis kopi yang berlokasi di Desa Modangan, Kecamatan Nglegok, Kabupaten Blitar, Jawa Timur. Dengan luas lahan PT. Harta Mulia 223,38 hektar yang terbagi atas beberapa areal. Kegiatan Magang Kerja Industri (MKI) di PT. Harta Mulia dimulai pada tanggal 1 Juli 2024 hingga 31 Oktober 2024 dengan jam kerja 8 jam per hari. Tujuan magang adalah untuk menerapkan ilmu teoritis yang diperoleh di bangku kuliah ke dalam praktik langsung di dunia industri, khususnya dalam budidaya, produksi, hingga pemasaran produk kopi. Sebagai tugas khusus, laporan ini menganalisis tren penjualan dan preferensi konsumen terhadap menu kopi dan non-kopi di OG Cafe periode Juli-September 2025. Hasil analisis menunjukkan bahwa meskipun menu non-kopi (seperti Milk Based dan Tea Based) mendominasi dalam hal volume penjualan unit (sekitar 57%), kategori kopi khususnya Espresso Based menjadi mesin pendapatan dan keuntungan utama bagi cafe, menyumbang lebih dari 54% pendapatan dan 56% keuntungan. Temuan ini mengungkap dualisme preferensi: konsumen non-kopi mendorong volume transaksi, sementara konsumen kopi memberikan kontribusi finansial yang lebih signifikan. Secara keseluruhan, magang ini berhasil memberikan pengalaman praktis yang komprehensif, mulai dari hulu ke hilir industri kopi, sekaligus menjadi wadah transfer knowledge dan persiapan memasuki dunia kerja. Kegiatan ini juga merealisasikan salah satu pilar Tri Dharma Perguruan Tinggi, yaitu pengabdian kepada masyarakat.
| Item Type: | Experiment | ||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Contributors: |
|
||||||
| Uncontrolled Keywords: | Tren Penjualan, Preferensi Konsumen, OG Cafe, Menu Kopi vs Non-Kopi, Politeknik Negeri Jember, PT Harta Mulia, Kebun Kopi Karanganjar, Blitar, Pengelolaan Perkebunan Kopi, Agrowisata, Pasca Panen Kopi, Analisis Pendapatan & Keuntungan, Budidaya Kopi, Produksi Bubuk Kopi, Manajemen Cafe & Barista, Green Bean | ||||||
| Subjects: | 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 150 - Ilmu Pertanian dan Perkebunan > 154 - Budidaya Pertanian dan Perkebunan 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 160 - Teknologi dalam Ilmu Tanaman > 164 - Mekanisasi Pertanian |
||||||
| Divisions: | Jurusan Produksi Pertanian > Prodi D4 Pengelolaan Perkebunan Kopi > PKL | ||||||
| Depositing User: | Mahasiswa Muhammad Adz Dzaki Bilhaq | ||||||
| Date Deposited: | 31 Dec 2025 01:33 | ||||||
| Last Modified: | 31 Dec 2025 01:34 | ||||||
| URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/49008 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
