Manajemen Pergudangan Premix Di PT. Cheil Jedang Feed And Care Indonesia Semarang Factory

Gani, Firman (2025) Manajemen Pergudangan Premix Di PT. Cheil Jedang Feed And Care Indonesia Semarang Factory. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (16kB)
[img] Text (Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (26kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (106kB)
[img] Text (Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

PT CJ Feed and Livestock Indonesia adalah Penanaman Modal Asing (PMA) asal Korea Selatan yang berfokus pada dunia pakan dan perunggasan. Perusahaan ini adalah bagian dari Grup Cheil Jedang yang mengoperasikan enam pabrik pakan di Indonesia. Pabrik ini memproduksi pakan unggas dan pakan ikan. PT. CJ Feed and Care Semarang yang berlokasi di Jl. Semarang-Pekalongan No.KM.49, Ringinsari, Surodadi, Gringsing, Batang. Berdiri pada tahun 2016 yang memproduksi pakan ternak terdiri dari pakan broiler, layer, breeder, puyuh, bebek, konsentrat dan ikan. Pemilihan Lokasi tempat magang dipilih karena PT. CJ Feed and Care Semarang merupakan Perusahaan besar dengan masa depan yang menjanjikan dan manajemen pergudangan yang sangat baik. Manajemen pergudangan yang sangat baik tersebut dan mampu menjaga kualitas produk di PT. CJ Feed and Care Semarang dan mampu bersaing dengan brand lainnya. Manajemen pergudangan adalah suatu proses untuk mengatur dan mengelola aktivitas terkait pergudangan. Manajemen pergudangan ditujukan untuk menangani dan mengelola material dalam Gudang. Manajemen unit penyimpanan, manajemen bahan berbahaya, proses pemesanan, bahan input atau output, inventaris, inspeksi, dan pengisian ulang material di dalam Gudang, adapun 3 aktivitas yang berkaitan dengan manajemen pergudangan yaitu Penerimaan Material (Receiving), Penanganan Material (Handling), dan Pengeluaran material (Shipping). Premix adalah bahan campuran yang pemakaiannya sedikit. Premix dapat berupa asam amino, vitamin, dan mineral. Premix merupakan feed suplement atau bahan pakan tambahan yang digunakan untuk memenuhi atau menyediakan sumber vitamin, mineral dan juga antibiotik.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorMuhamad, NurNIDN0018129103
Uncontrolled Keywords: Pabrik Pakan, Pakan Poultry & Aqua, Pergudangan Premix
Subjects: 200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 213 - Nutrisi dan Makanan Ternak
200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 218 - Produksi dan Teknologi Pakan Ternak
Divisions: Jurusan Peternakan > Prodi D4 Manajemen Bisnis Unggas > PKL
Depositing User: Firman Gani
Date Deposited: 22 Jan 2025 03:15
Last Modified: 22 Jan 2025 03:28
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/39157

Actions (login required)

View Item View Item