Persiapan Lahan TTAD ( Tanaman Tahun Akan Datang) Dan TTI (Tahun Tanam Ini) Pada Budidaya Tanaman Kakao Di PTPN XII (Persero) Kebun Banjarsari Afdeling Gerengrejo Jember

Widodo, Aris (2014) Persiapan Lahan TTAD ( Tanaman Tahun Akan Datang) Dan TTI (Tahun Tanam Ini) Pada Budidaya Tanaman Kakao Di PTPN XII (Persero) Kebun Banjarsari Afdeling Gerengrejo Jember. Project Report. Politeknik Negeri Jember, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Ringkasan)
7. RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (154kB)
[img] Text (Bab I. Pendahuluan)
14. BAB I PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (169kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
19. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (136kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
23. Laporan Lengkap PKL.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Kakao (Theobroma cacao L.) merupakan salah satu komoditas perkebunan yang memiliki peranan penting bagi perekonomian nasional, khususnya sebagai penyedia lapangan kerja, sumber pendapatan juga sebagai devisa negara. Kakao merupakan hasil perkebunan Indonesia yang cukup potensial dan merupakan salah satu komoditas ekspor. Hal ini didukung oleh areal tanam di Indonesia yang masih tersedia, tenaga kerja dan tenaga ahli kakao yang juga memadai sehingga potensi pengambangan kakao ini masih dapat ditingkatkan. Permintaan dunia terhadap komoditas kakao semakin meningkat dari tahun ke tahun. Hingga tahun 2013, ICO (International Cocoa Organization) memperkirakan produksi kakao dunia akan mencapai 4,05 juta ton, sementara konsumsi akan mencapai 4,1 juta ton (ICO, 2013). Kondisi ini merupakan suatu peluang yang baik bagi Indonesia karena sebenarnya Indonesia berpotensi untuk jadi produsen utama kakao dunia. Tujuan dilaksanakannya kegiatan Praktek Kerja Lapang (PKL) mahasiswa diharapkan dapat melaksanakan budidaya kakao dengan baik, dapat mengetahui dan memahami teknik pengolahan kakao, dapat mengetahui persiapan lahan untuk Tanaman Tahun Akan Datang (TTAD), dan dapat Mengetahui persiapan dan pemeliharaan untuk Tahun Tanam Ini dengan benar ( TTI ) Berdasarkan hasil kegiatan Praktek Kerja Lapang (PKL) tersebut dapat disimpulkan : 1. Hal – hal yang dilakukan di Tanam Tahun Ini yaitu ( Penanaman penaung sementara ( Moghania macrophylla ), pemeliharan penaung tetap ( Lamtoro L2), pengajiran tanaman pokok ( Tanaman Kakao ), Lubang tanam kako, Penanaman tanaman kakao).

Item Type: Monograph (Project Report)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
UNSPECIFIEDFisdiana, UskenNIDN0021106007
Subjects: 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 150 - Ilmu Pertanian dan Perkebunan > 155 - Perkebunan
Divisions: Jurusan Produksi Pertanian > Prodi D3 Produksi Tanaman Perkebunan > PKL
Depositing User: Sri Supriyatiningsih
Date Deposited: 24 Dec 2021 07:51
Last Modified: 24 Dec 2021 07:52
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/8620

Actions (login required)

View Item View Item