Modifikasi Pompa Air Elektrik Untuk Penyiraman Otomatis Pada Tanaman Bonsai Berbasis Mikrokontroler

Sugesti, Fabio Qadafi (2021) Modifikasi Pompa Air Elektrik Untuk Penyiraman Otomatis Pada Tanaman Bonsai Berbasis Mikrokontroler. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (117kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (115kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Tugas Akhir Full Teks.pdf - Other
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (181kB)

Abstract

Penyiraman adalah sumber utama nutrisi yang akan diserap oleh tanaman. Tanaman yang mendapat suplai air atau nutrisi dapat menyuburkan tanah, tanaman danakar. Karena nutrisi yang tepat dapat diteteskan atau disiramkan ke permukaan tumbuhan atau tanah hingga menyerap ke akar tumbuhan. Kemudian sistem penyiraman ini sangat sederhana, yaitu air atau larutan dipompa dari wadah atau tandon melalui air pump kemudian disalurkan ke selang yang akan mengalir ke permukaan tanaman. Dengan menggunakan sensor RTC DS3231 Real Time Clock (berdasarkan pewaktuan yang dijadwalkan untuk penyiraman) yang telah ditentukan. Dimana sensor RTC inisebagai input pengatur waktu dan durasi penyiraman. Pada proses penyiramanotomatis ini adalah Proses penyiraman otomatis yang tidak lagi membutuhkan banyak tenaga untuk melakukan penyiraman, alat ini bisa diatur sesuai jam atau waktu dan berapa lama durasi penyiraman yang ingin diterapkan. Menyiram juga disebut sebagai rutinitas bagi para penghobi tanaman hias, jadi alat ini sangat cocok bagi penghobi tanaman hias termasuk penghobi tanaman Bonsai yang tidak ingin tanaman hiasnya layu karena telat menyiram.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorPhoa, VictorNIDN0031108503
Uncontrolled Keywords: Penyiraman, RTC DS3231, Otomatis, Bonsai
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 462 - Teknologi Informasi
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D3 Teknik Komputer > Tugas Akhir
Depositing User: Fabio Qadafi Sugesti
Date Deposited: 04 Nov 2021 01:57
Last Modified: 04 Nov 2021 01:58
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/6425

Actions (login required)

View Item View Item