Ananda, Roy (2025) Pembuatan Schedule Maintenance Mesin Bubut Pt. Manufacture Dynamic Indonesia Jember. [Experiment] (Unpublished)
|
Text (Ringkasan)
Text (Ringkasan).pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (119kB) |
|
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB I PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (185kB) |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
Text (DAFTAR PUSTAKA).pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (95kB) |
|
|
Text (Laporan Lengkap)
Laporan Magang ROY TEP23.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Kegiatan magang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan serta pengalaman kerja bagi mahasiswa mengenai kegiatan perusahaan/industri serta melatih agar lebih kritis terhadap perbedaan di lapangan dengan yang diperoleh di kampus. Metode yang digunakan dalam kegiatan magang adalah observasi lapang, studi Pustaka, penyusuanan laporan dan penerapan kinerja dengan mengikuti aktivitas yang ada di PT. Manufactur Dynamic Indonesia Jember. PT. Manufactur Dynamic Indonesia Jember, didirikan pada 2019, adalah perusahaan yang memproduksi teknologi tepat guna seperti mesin kopi, kakao, dan mesin lainnya, berlokasi di Jl. Jember Permai 2 Gang Bentol Kavling B30, Sumbersari, Jember, Jawa Timur, Indonesia. Perusahaan ini memiliki anak perusahaan Eiko, Eiko Farms, dan Institut Kopi Ilmiah, serta brand EIKO yang fokus pada mesin sangrai kopi, pasca panen, kakao, pengolahan makanan, dan pertanian. Pada Lokasi magang dilakukan beberapa kegiatan mulai dari Proses Pengolahan Kopi, dimana proses pengolahan kopi meliputi Pemanenan Kopi, Pembersihan Ceri Kopi, Sortasi, Rambang, Fermentasi, Penjemuran, Pengupasan(Hulling), Sortasi Biji Pecah, Roasting, Penggilingan Kopi, dan Penyeduhan Kopi. Dilakukan juga Pengolahan Kakao dengan tahap Roasting, Winnowing, Milling, Ball Mill dan Press. Selain itu juga dilakukan kegiatan manufacturing dan Renovasi Greenhouse. Mesin Bubut adalah suatu mesin perkakas (machine tool) yang digunakan untuk memotong benda kerja yang diputar dan membuat ulir. Mesin bubut yang ada pada PT MDI memiliki model Bubut San Yuen SY-GF2000A dengan tipe Mesin Bubut Konvensional/Manual Precision Lathe. Dengan jenis mata pahat yang dimiliki yaitu Pahat Rata, Pahat Potong, dan Pahat Facing. Permasalahan yang ada pada mesin bubut tersebut adalah Pahat yang cepat tumpul, Kegagalan Sistem Pendingin, dan Kerusakan Komponen mekanis. Sehingga diperlukan jadwal perawatan atau Schedule Maintanance guna membantu menjaga mesin agar tetap dapat beroperasi secara optimal. Jadwal Perawatan Mesin Harian yaitu Pembersihan Mesin, Pemberian Pelumas, dan Pemeriksaan Alat Potong. Lalu ada Jadwal Perawatan Bulanan berupa Pemeriksaan kondisi chuck dan Kalibrasi alat ukur dan mesin. Dan yang terakhir adalah jadwal Perawatan Tahunan yaitu Perawatan menyeluruh dan overhaul mesin Pemeriksaan sistem kelistrikan.
| Item Type: | Experiment | ||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Contributors: |
|
||||||
| Uncontrolled Keywords: | Mesin Bubut | ||||||
| Subjects: | 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 430 - Ilmu Keteknikan Industri > 431 - Teknik Mesin (dan Ilmu Permesinan Lain) 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 430 - Ilmu Keteknikan Industri > 432 - Teknik Produksi (dan Atau Manufakturing) 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 430 - Ilmu Keteknikan Industri > 435 - Teknik Industri 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 430 - Ilmu Keteknikan Industri > 443 - Teknik Enerji 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 430 - Ilmu Keteknikan Industri > 445 - Teknik Material (Ilmu Bahan) |
||||||
| Divisions: | Jurusan Teknologi Pertanian > Prodi D3 Keteknikan Pertanian > PKL | ||||||
| Depositing User: | Roy Ananda Bagas Saputra | ||||||
| Date Deposited: | 13 Jan 2026 06:48 | ||||||
| Last Modified: | 13 Jan 2026 06:49 | ||||||
| URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/50521 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
