Simulasi Kinerja PLTS On-Grid 508,3 KWp dengan Fitur Near Shadings pada Software Pvsyst 7.4

Insani, Sholahul (2024) Simulasi Kinerja PLTS On-Grid 508,3 KWp dengan Fitur Near Shadings pada Software Pvsyst 7.4. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (86kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (160kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (133kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Magang merupakan bentuk pembelajaran dengan melaksanakan Praktik Kerja Lapangan. Kegiatan dilakukan di PT. ATW Solar Indonesia dengan tujuan untuk mengetahui secara langsung sistem kerja pada divisi Engineering. Hasil dari magang dapat memberikan pengetahuan tentang perencanaan, perancangan dan konstruksi instalasi panel surya skala industrial. Metode yang digunakan dalam kegiatan magang yaitu terjun langsung ke lapangan, wawancara, dan studi literatur. Program magang bertujuan agar mahasiswa tidak buta tentang dunia kerja dan memiliki keberanian untuk terjun dan berkarir sesuai dengan bidang yang diinginkan. Berdasarkan analisis yang di ketahui bahwa pengaruh efek bayangan atau near shadings pemasagan panel surya 508,3KWp setelah dilakukan perubahan layout mengalami penurunan sebesar 0,24%, yang awalnya memiliki [ersentase efek bayangan sebesar 1,51%, setelah mengalami perubahan layout persentase efek bayangan turun menjadi 1,27%.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorHananto, YuliNIDN0022077701
Uncontrolled Keywords: PLTS, PVsyst, Simulasi
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 451 - Teknik Elektro
410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 452 - Teknik Tenaga Elektrik
Divisions: Jurusan Teknik > Prodi D4 Teknik Energi Terbarukan > PKL
Depositing User: Sholahul Insani
Date Deposited: 25 Jul 2025 01:14
Last Modified: 25 Jul 2025 01:14
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/44577

Actions (login required)

View Item View Item