Asalisa, Shonya Putri (2025) Perlakuan Penerapan Akuntansi Lingkungan Pada Pengelolaan Limbah di Rumah Sakit Dr. Wahidin Sudiro Husodo Kota Mojokerto. Undergraduate thesis, Politeknik Negeri Jember.
![]() |
Text (Abstrak)
Abstrak.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (6kB) |
![]() |
Text (Bab 1 Pendahuluan)
bab 1.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (78kB) |
![]() |
Text (Daftar Pustaka)
dafus.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial. Download (136kB) |
![]() |
Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap Sonya.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (4MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan akuntansi lingkungan di RSUD Dr. Wahidin Sudiro Husodo Kota Mojokerto. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif deskriptif, dengan teknik pengumpulan data melalui dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa RSUD Dr. Wahidin Sudiro Husodo sudah melakukan pengungkapan dan pelaporan terkait biaya yang berkaitan dengan pengelolaan limbah. Namun, belum ada pencatatan khusus untuk biaya lingkungan. Oleh karena itu, biaya lingkungan yang ada saat ini hanya dicantumkan dalam laporan keuangan pada bagian operasional. Sebagai Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) yang bergerak di bidang kesehatan, RSUD Dr. Wahidin Sudiro Husodo diharapkan dapat mencatat biaya lingkungan secara terpisah dan menyusun laporan khusus mengenai biaya yang dikeluarkan untuk pengelolaan lingkungan. Hal ini akan membantu mereka dalam memenuhi tanggung jawab terhadap pengungkapan kinerja lingkungan sesuai dengan panduan GRI Standar 300, yang bisa menjadi acuan untuk mengelola aspek limbah di RSUD Dr.Wahidin Sudiro Husodo.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||
Uncontrolled Keywords: | Penerapan Akuntansi, Pengelolaan Limbah, Rumah Sakit | ||||||
Subjects: | 550 - Rumpun Ilmu Ekonomi > 560 - Ilmu Ekonomi > 562 - Akuntansi 550 - Rumpun Ilmu Ekonomi > 570 - Ilmu Manajemen > 571 - Manajemen |
||||||
Divisions: | Jurusan Bisnis > Prodi D4 Akuntansi Sektor Publik > Tugas Akhir | ||||||
Depositing User: | Shonya Putri Asalisa | ||||||
Date Deposited: | 10 Apr 2025 06:54 | ||||||
Last Modified: | 10 Apr 2025 06:54 | ||||||
URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/40588 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |