Analisa Proses Reparasi Chemvac Liquid Ring Pump Dengan Metode Root Cause Analysis (Diagram Fish Bone) Pada Divisi Industrial Repair Di Pt Intidaya Dinamika Sejati Workshop Jember

Sidabutar, Josua (2024) Analisa Proses Reparasi Chemvac Liquid Ring Pump Dengan Metode Root Cause Analysis (Diagram Fish Bone) Pada Divisi Industrial Repair Di Pt Intidaya Dinamika Sejati Workshop Jember. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (859kB)
[img] Text (Bab 1)
BAB 1.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (2MB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (149kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

PT Intidaya Dinamika Sejati merupakan salah satu perusahaan yang berlokasi di kecamatan ajung jember, yang bergerak di bidang distribusi pedrogil, roots blower dan becker vacuum pump resmi di Indonesia, serta sebagai konsultan teknis jasa servis untuk berbagai macam produk seperti servis roots blower, service screw compressor, service air lock, service control panel, service automotive berbagai jenis mesin industri, dan motor rewinding. Dari beberapa servis tersebut khususnya untuk beberapa mesin industri banyak mengalami masalah yang hampir sama baik itu kerusakan karena aus, maupun kerusakan pada part yang mudah rusak apabila tidak di rawat. Hal ini dikarenakan mesin mesin tersebut bekerja terus menerus selama 24 jam penuh dan kurangnya perawatan berkala yang kurang yang dapat menimbulkan kerusakan pada komponennya. Kerusakan tersebut biasanya terjadi akibat karena panas yang berlebih sehingga menyebabkan ke ausan pada komponen serta kerusakan pada komponen yang lain. Pada proses perbaikan nya mesin mesin tersebut nantinya akan melewati berbagai tahap proses reparasi yang melibatkan beberapa mesin seperti, mesin bubut, mesin balancing, mesin cylindrical grinding, mesin colteran, dan berbagai jenis mesin lainnya turut serta dalam proses reparasi mesin di PT Intidaya Dinamika Sejati. Berbagai proses tersebut harus di lakukan secara menyeluruh karena apabila satu proses terlewat akan berpengaruh pada benda kerja yang akan di selesaikan maka dari itu penting nya memahami proses yang dilakukan pada saat melakukan proses reparasi mesin mesin di PT intidaya dinamika sejati workshop jember.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorTyagita, Dicky AdiNIDN0022068905
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 430 - Ilmu Keteknikan Industri > 431 - Teknik Mesin (dan Ilmu Permesinan Lain)
Divisions: Jurusan Teknik > Prodi D4 Mesin Otomotif > PKL
Depositing User: Josua Sidabutar
Date Deposited: 06 May 2025 02:17
Last Modified: 06 May 2025 02:18
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/39094

Actions (login required)

View Item View Item