Analisis Pelaksanaan Retensi Dan Pemusnahan Berkas Rekam Medis Inaktif Menggunakan Unsur 5 M Pada Rumah Sakit Pusat Pertamina Jakarta Selatan

Muhammad.F.L, Sulthan (2023) Analisis Pelaksanaan Retensi Dan Pemusnahan Berkas Rekam Medis Inaktif Menggunakan Unsur 5 M Pada Rumah Sakit Pusat Pertamina Jakarta Selatan. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (RINGKASAN)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (200kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (338kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (314kB)
[img] Text (LAPORAN LENGKAP)
SULTHAN MUHAMMAD.F.L_G41191846_LAPORAN PKL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Berkas Rekam Medis inaktif merupakan berkas rekam medis milik pasien yang sudah lama tidak berkunjung, berkas tersebut akan di retensi dan dimusnahkan setelah lebih dari 5 tahun. dalam pelaksanan retensi dan pemusnahan berkas rekam medis di Rumah Sakit Pusat Pertamina, masih banyaknya Berkas Rekam Medis inaktif yang belum dilakukan retensi dan pemusnahannya, jika berkas rekam medis inaktif tidak segera dilaksanakan retensi dan pemusnahan akan makin tambah menumpuk, dilain sisi penyebab faktor lamanya pelaksanaan retensi dan pemusnahan dikarenakan belum adanya pedoman tentang pemilihan berkas rekam medis yang bernilai guna, sehingga berkas rekam medis tersebut discan secara merata, hal ini dapat menimbulkan lamanya proses retensi dan pemusnahan pada berkas rekam medis yang sudah tidak aktif. Tujuan penelitian ini yaitu menganalisis pelaksanaan retensi dan pemusnahan berkas rekam medis yang ada di rumah sakit pusat pertamina, yang dimana dalam penelitian ini menggunakan 5M untuk faktor apa saja yang menghambat jalannya pelaksanaan retensi dan pemusnahan, pada faktor 5M tersebut didapati yaitu dengan man kurangnya tenaga kerja yang murni rekam medis khususnya dibagian alih media berkas inaktif, faktor money belum adanya anggaran untuk penyediaan fasilitas petugas melakukan kerja dengan maksimal, faktor material masih terdapat berkas rekam medis inaktif yang masih dalam satu ruangan dengan berkas rekam medis yang masih aktif, faktor machine kurangnya alat seperti scanner dan komputer untuk memfasilitasi petugas, faktor method belum adanya pedoman tentang pemilihan berkas rekam medis yang bernilai guna.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorDeharja, AtmaNIDN0017118402
Uncontrolled Keywords: Analisis Pelaksanaan Retensi dan Pemusnahan Berkas Rekam Medis
Subjects: 340 - Rumpun Ilmu Kesehatan > 350 - Ilmu Kesehatan Umum > 353 - Kebijakan Kesehatan (dan Analis Kesehatan)
340 - Rumpun Ilmu Kesehatan > 350 - Ilmu Kesehatan Umum > Sistem Informasi Kesehatan
Divisions: Jurusan Kesehatan > Prodi D4 Manajemen Informasi Kesehatan > PKL
Depositing User: Sulthan Muhammad Fauzan Laksono
Date Deposited: 27 Aug 2024 08:36
Last Modified: 27 Aug 2024 08:37
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/36964

Actions (login required)

View Item View Item