Wardani, Faradina Fitria (2024) Teknik Aplikasi Biominerals Fertilizer Pada Budidaya Padi di PT. Profitani Lestari Internasional Yogyakarta. [Experiment] (Unpublished)
Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (193kB) |
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (208kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (190kB) |
|
Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
Magang Program Sarjana Terapan merupakan ajang bagi mahasiswa untuk menerapkan teori-teori yang diperoleh di bangku kuliah ke dalam dunia kerja yang sesungguhnya serta memeproleh kesempatan untuk mengembangkan cara berfikir, ide-ide yang mampu menambah pengetahuan mahasiswa. Kegiatan Magang Program Sarjana Terapan dilaksanakan di PT. Profitani Lestari Internasional yang berlokasi di Jl. Mliwis No. 82, Genteng Kulon, Kecamaatan Genteng, Kabupaten Banyuwangi. Kegiatan Magang Program Sarjana Terapan dilaksanakan mulai pada tanggal 1 Maret 2024 hingga 29 Juni 2024. Kegiatan umum yang dilakukan selama kegiatan Magang Program Sarjana Terapan yaitu produksi pupuk cair mulai dari proses persiapan bahan hingga distribusi pupuk terhadap distributor. Selain itu juga dilakukan kegiatan budidaya tanaman hortikultura seperti timun, pare dan gambas serta melakukan budidaya tanaman pangan yaitu padi varietas Inpari 32 yang diaplikasikan salah satu produk pupuk cair milik PT. Profitani Lestari Internasional yaitu biomineral fertilizer. Analisa usaha tani pada budidaya padi di PT. Profitani Lestari Internasional mendapatkan hasil nilai Hasil B/C ratio yang diperoleh sebesar 3,1 >0 dan R/C ratio yang diperoleh 4,1>1. Maka dapat disimpulkan bahwa usaha produksi padi yang dilakukan di lahan mitra petani PT. Profitani Lestari Internasional layak untuk dijalankan.
Item Type: | Experiment | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||
Uncontrolled Keywords: | Biomineral Fertlizer, Padi, Budidaya | ||||||
Subjects: | 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 150 - Ilmu Pertanian dan Perkebunan > 154 - Budidaya Pertanian dan Perkebunan | ||||||
Divisions: | Jurusan Produksi Pertanian > Prodi D4 Teknik Produksi Tanaman Pangan > PKL | ||||||
Depositing User: | Faradina Fitria Wardani | ||||||
Date Deposited: | 25 Jul 2024 01:30 | ||||||
Last Modified: | 25 Jul 2024 01:30 | ||||||
URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/35040 |
Actions (login required)
View Item |