Profil Sensori Kopi Robusta Argopuro Pada Berbagai Level Roasting Menggunakan Teknik Penyeduhan Tubruk

Anggraeni, Putri Dewi (2024) Profil Sensori Kopi Robusta Argopuro Pada Berbagai Level Roasting Menggunakan Teknik Penyeduhan Tubruk. Undergraduate thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Abstract)
Abstract.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (30kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (118kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (151kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan level roasting kopi robusta Argopuro terhadap tingkat kesukaan konsumen dan profil sensori yang dilaksanakan pada bulan April sampai bulan Juni 2024 di Laboratorium Pengolahan Hasil Pertanian Politeknik Negeri Jember. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu RAL Non Faktorial yang terdiri dari 3 perlakuan level roasting (light, medium, dark) kemudian masing-masing perlakuan dianalisis sebanyak 75 kali. Panelis yang digunakan dalam penelitian yaitu panelis tidak terlatih untuk uji hedonik dan panelis semi terlatih untuk uji cupping atau uji deskripsi. Parameter yang digunakan untuk panelis tidak terlatih meliputi aroma, rasa, aftertaste dan overall. Sedangkan panelis semi terlatih menggunakan parameter fragrance, flavor, aftertaste, acidity, bitter/sweet, mouthfeel, balance dan overall. Data hasil analisis uji hedonik yang diperoleh menunjukkan bahwa level sangrai dark pada kopi robusta Argopuro lebih banyak disukai oleh konsumen. Sedangkan untuk level sangrai light dan medium pada kopi robusta Argopuro kurang disukai oleh konsumen. Begitupun pada hasil uji deskriptif dengan cupping yang dilakukan oleh panelis semi terlatih, mendapatkan hasil yang sama yaitu pada kopi robusta Argopuro level sangrai dark memiliki rata-rata nilai lebih tinggi daripada level sangrai light dan medium. Namun, parameter acidity pada uji cupping menunjukkan level sangrai medium yang memiliki nilai rata-rata tertinggi, juga pada parameter mouthfeel dan overall yang memiliki nilai rata-rata tertinggi pada level sangrai light.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorHandayani, Hatmiyarni TriNIDN0601108502
Uncontrolled Keywords: kopi robusta argopuro, level sangrai, uji hedonik, uji deskripsi, cupping
Subjects: 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 150 - Ilmu Pertanian dan Perkebunan > 155 - Perkebunan
Divisions: Jurusan Produksi Pertanian > Prodi D4 Pengelolaan Perkebunan Kopi > Tugas Akhir
Depositing User: Putri Dewi Anggraeni
Date Deposited: 24 Jul 2024 03:07
Last Modified: 24 Jul 2024 03:08
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/34952

Actions (login required)

View Item View Item