Kajian Perencanaan Dan Analisis Tekno Ekonomi Plts Off - Grid Berbasis Solar Home System Di Dusun Jawala Desa Curahnongko Kecamatan Tempurejo Kabupaten Jember

Fathurrozi, Fathurrozi (2024) Kajian Perencanaan Dan Analisis Tekno Ekonomi Plts Off - Grid Berbasis Solar Home System Di Dusun Jawala Desa Curahnongko Kecamatan Tempurejo Kabupaten Jember. Undergraduate thesis, politeknik negeri jember.

[img] Text (Abstract)
Abstract.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (41kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (109kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (71kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap..pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Sumber daya energi yang ada di Indonesia sangat berlimpah karena Indonesia merupakan negara yang terletak tepat di garis khatulistiwa. Dalam acara Webinar Pertamina Energi 2021 mengatakan “Potensi sumber daya yang melimpah dapat mendukung pengembangan EBT, diperkirakan sebesar 3.686 GW potensi yang terdiri dari energi surya, angin, hidro, panas bumi, bioenergi, dan laut. Metode dari penelitian ini adalah metode kuantitatif yang digunakan dalam merencanakan pembangunan PLTS sistem off grid dan analisis tekno ekonomi menggunakan software PVSyst. Hasil yang diperoleh dari perencanaan ini membutuhkan komponen 10 panel surya AE SMM6-72 Series 320W-350W dan 1 buah inverter Schneider Electric Conext-MPPT-80-600-21V untuk batrai 12 buah Rolls 12-CS-11PS. Biaya investasi awal untuk sistem PLTS ini adalah Rp. Rp. 98.900.731. Estimasi penghematan yang didapat selama 20 tahun sebesar Rp126.547.200. Secara ekonomis, berdasarkan analisis kelayakan diperoleh nilai NPV Rp. 39.428.114, dan PP 0,236. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, maka pembangunan PLTS di Dusun Jawala Desa Curahnongko layak untuk diwujudkan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorNuruddin, MochammadNIP197611112001121001
Uncontrolled Keywords: Off-Grid, Penghematan, PLTS, PVsyst, Tekno Ekonomi.
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 430 - Ilmu Keteknikan Industri > 443 - Teknik Enerji
410 - Rumpun Ilmu Teknik > 430 - Ilmu Keteknikan Industri > 445 - Teknik Material (Ilmu Bahan)
410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 452 - Teknik Tenaga Elektrik
410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 454 - Teknik Elektronika
Divisions: Jurusan Teknik > Prodi D4 Teknik Energi Terbarukan > Tugas Akhir
Depositing User: Fathurrozi Fathurrozi
Date Deposited: 29 Jul 2024 04:01
Last Modified: 29 Jul 2024 04:02
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/34542

Actions (login required)

View Item View Item