Proses Pengolahan Produk Jamur Champignon (Kancing) Di Pt Eka Timur Raya Pasuruan, Jawa Timur

Rizqiyah, Sela (2023) Proses Pengolahan Produk Jamur Champignon (Kancing) Di Pt Eka Timur Raya Pasuruan, Jawa Timur. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (189kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (460kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (243kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Full Text.pdf
Restricted to Registered users only

Download (706kB) | Request a copy

Abstract

Pelaksanaan Magang dilaksanakan di PT Eka Timur Raya, Purwodadi- Pasuruan, Jawa Timur. PT Eka Timur Raya atau lebih dikenal dengan ETIRA terletak di Jl. Raya Nongkojajar KM 1.4 Purwodadi, Pasuruan, Jawa Timur 67163, Indonesia. Tujuan dari pelaksaan Magang di PT Eka Timur Raya adalah untuk mengetahui sistem kerja yang ada di perusahaan, mengetahui sistem produksi pada proses pengalengan jamur kancing, mengetahui bagaimana penanganan mulai dari bahan baku awal hingga produk yang sudah siap untuk dipasarkan. Produk pengalengan pada jamur kancing merupakan salah satu produk yang dihasilkan oleh PT Eka Timur Raya. Produk ini banyak diminati oleh penduduk dunia terutama Jepang, Amerika, dan Eropa. Untuk menghasilkan jamur kancing kalengan yang bermutu tinggi dan diterima oleh pasar internasional, maka harus dilakukan pengawasan mutu yang ketat dimulai dari pengawasan gudang material hingga pengawasan mutu produk akhir yang dihasilkan. Berdasarkan Magang yang telah dilaksanakan di PT Eka Timur Raya Pasuruan, proses pengalengan jamur kancing meliputi Penerimaan bahan baku, Pencucian, Blanching, Cooling, Sortasi, Grading, Magnet Trap, Slicing, Shaking, Metal Detector, Stone trap, Dewatering, Pencucian kaleng, Dewatering, Filling, Penimbangan, Brine filling, Exhausting, Seaming, Kolam Creating, Sterilisasi, Can Drying, Observasi, FGS.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorRakhmadevi, Ade GaluhNIDN0017127707
Uncontrolled Keywords: Pengolahan Jamur, Jamur Tiram
Subjects: 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 160 - Teknologi dalam Ilmu Tanaman > 163 - Teknologi Pertanian
Divisions: Jurusan Teknologi Pertanian > Prodi D3 Teknologi Industri Pangan > PKL
Depositing User: A.Md Mochamad Fatchul Huda
Date Deposited: 27 Jul 2023 07:36
Last Modified: 27 Jul 2023 07:37
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/26427

Actions (login required)

View Item View Item