Pengaruh Lama Fermentasi dan Penambahan Nanas Terhadap Penurunan Kadar Kafein Pada Kopi Robusta

Wicaksono, Galih Aji and Kurniawati, Elly (2023) Pengaruh Lama Fermentasi dan Penambahan Nanas Terhadap Penurunan Kadar Kafein Pada Kopi Robusta. JOFE : Journal of Food Engineering, 2 (2). pp. 78-87. ISSN 2810-0824

[img] Text
3582

Download (44kB)
[img] Text (Hasil Turnitin)
Turnitin_Pengaruh Lama Fermentasi dan Penambahan Nanas Terhadap Penurunan Kadar Kafein Pada Kopi Robusta (1).pdf - Other

Download (1MB)
Official URL: http://dx.doi.org/10.25047/jofe.v2i2.3582

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh nanas, lama fermentasi dan konsentrasi nanas terhadap penurunan kadar kafein. Rancangan percobaan yang digunakan adalah Rancangan Acak Kelompok (RAK). P0X1 (lama fermentasi 0 jam dengan konsentrasi nanas 50%), P0X2 (lama fermentasi 0 jam dengan konsentrasi nanas 80%), P1X1 (9 jam waktu fermentasi dengan konsentrasi nanas 50%), P1X2 (lama fermentasi 9 jam dengan 80% konsentrasi nanas)), P2X1 (waktu fermentasi 24 jam dengan konsentrasi nanas 50%), P2X2 (24 jam waktu fermentasi dengan konsentrasi nanas 80%), P3X1 (waktu fermentasi 36 jam dengan konsentrasi nanas 50%),P3X2 (waktu fermentasi 36 jam dengan konsentrasi nanas) 80%). Analisis data menggunakan Analysis Of Variance (ANOVA) dan dilanjutkan dengan perbedaan nyata terkecil (BNT) dengan taraf 5%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lama fermentasi 36 jam dengan konsentrasi nanas 80%, dan lama fermentasi 24 jam dengan konsentrasi nanas 80%. nilai 1,1%, waktu fermentasi 24 jam dengan konsentrasi nanas 50% menghasilkan nilai 1,5%, waktu fermentasi 9 jam konsentrasi nanas 80% menghasilkan nilai 1,6%, waktu fermentasi 9jam konsentrasi nanas 50% menghasilkan nilai nilai 1,7%, waktu fermentasi 0 jam, konsentrasi nanas 80% menghasilkan nilai 2,3%, waktu fermentasi 0 jam dengan konsentrasi nanas 50% menghasilkan nilai 2,3%

Item Type: Article
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
AuthorKurniawati, Elly0028097302
Subjects: 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 160 - Teknologi dalam Ilmu Tanaman > 163 - Teknologi Pertanian
Divisions: Jurusan Teknologi Pertanian > Prodi D4 Teknologi Rekayasa Pangan > Publikasi
Depositing User: elly kurniawati
Date Deposited: 21 Jun 2023 12:13
Last Modified: 21 Jun 2023 12:13
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/24209

Actions (login required)

View Item View Item