Evaluasi konsumsi pakan, morfometrik dan kualitas semen sapi bali pejantan di Breeding Center Pulukan BPTU-HPT Denpasar

Safitri, Wanda Nur and Ceri, Vani Putri Andra and Subagja, Hariadi and Nurkholis, Nurkholis and Syahniar, Theo Mahiseta (2022) Evaluasi konsumsi pakan, morfometrik dan kualitas semen sapi bali pejantan di Breeding Center Pulukan BPTU-HPT Denpasar. In: National Conference of Applied Animal Science2022, 27-28 agustus 2022, jember.

[img] Text (Hasil Turnitin)
Evaluasi konsumsi pakan, morfometrik dan kualitas semen sapi bali pejantan di Breeding Center Pulukan BPTU-HPT Denpasar.pdf - Supplemental Material

Download (1MB)
[img] Text (Hasil Peer Review)
Evaluasi Konsumsi Pakan Morfometik dan kualitas semen sapi bali penjantan di Breeding Center Pulukan BPTU HPT Denpasar.pdf

Download (411kB)
Official URL: https://proceedings.polije.ac.id/index.php/animal-...

Abstract

Studiini bertujuan untuk mengevaluasi konsumsi pakan terhadap performa sapi bali pejantan. Pengamatan dilakukandi Breeding CenterPulukan BPTU-HPT Denpasar. Sapi bali pejantan yang digunakan sebanyak 7 ekordengan kisaran BBantara378sampai 476kg. Parameter yang diamati yaitu konsumsi pakan, morfometrik tubuh meliputi LD, TP, PB, dan DS serta performa reproduksi berupa kualitas semen.Berdasarkan hasil pengamatan menunjukkan bahwa rataan konsumsi BK dan PK sapi sapi bali pejantan sebesar1,88%BB dan 1050 g/e/hari.Konsumsi pakan tersebut menghasilkan rataan morfometrik berturut-turut BB 438 kg, LD 189 cm, TP 129 cm, PB 137 cm dan DS 28 cm.Sedangkan kualitas semen yang dihasilkan menunjukkan volume 5,6 ml,berwarna putih krem mendekati putihsusu, konsistensi normal, gerak massa ++, dan motilitas berkisar 50-65%. Berdasarkan hasil tersebut, dapat disimpulkan bahwa pakan yang dikonsumsi sapi bali pejantan di Breeding CenterPulukan BPTU-HPT Denpasar telah mampu menghasilkan performa morfometrik dan reproduksi yang baik.

Item Type: Conference or Workshop Item (Speech)
Subjects: 200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 211 - Ilmu Peternakan
Divisions: Jurusan Peternakan > Prodi D4 Manajemen Bisnis Unggas > Publikasi
Depositing User: Dr Ir Hariadi Subagja, S.Pt., M.P., IPM.
Date Deposited: 12 Jun 2023 02:15
Last Modified: 13 Jun 2023 16:01
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/23167

Actions (login required)

View Item View Item