Viery, Faisal Oktavian (2021) Perancangan Mini Audio Amplifier Sebagai Sarana Edukasi Di PT Alfan Mechatronics Innovation. [Experiment] (Unpublished)
Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (66kB) |
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (146kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (136kB) |
|
Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) | Request a copy |
Abstract
PT Alfan Mechatronics Innovation (AMI) merupakan suatu perusahaan yang bergerak dibidang supplier, manufaktur, mekanikal, elektrikal, plumbing, landscape, beserta Energi Baru Terbarukan (EBT) yang menerapkan konsep metode proyek dalam setiap kegiatan yang dilaksanakan, serta secara periodik menyinkronkan dan kerjasama dengan dunia pendidikan. Bidang EBT yang diterapkan oleh perusahaan ini meliputi, PLTS, baik dalam PJU, skala SHS ataupun skala industri. Perusahaan ini tidak hanya sebagai supplier dalam dunia EBT, melainkan juga sebagai konsultan dalam pemasangan PJU, dan PLTS (SHS ataupun industri). PT AMI banyak diajak bekerjasama untuk mengembangkan kreativitas dari perusahaan tersebut oleh masyarakat, pebisnis, dan dunia pendidikan sampai menteri pendidikan. Politeknik Negeri Jember adalah suatu instansi akademis dengan sistem belajar 30 % teori dan 70 % praktikum. Teknik Energi Terbarukan merupakan salah satu program studi yang ada di Jurusan Teknik Politeknik Negeri Jember. Lingkup materi dalam perkuliahannya mengajarkan bidang energi yang dapat diperbaharui dan mengurangi polusi yang dihasilkan, salah satunya adalah PLTS. PLTS adalah suatu pembangkit energi listrik yang memiliki sumber tenaga utamanya adalah cahaya matahari (surya). Matahari adalah sumber kehidupan bagi seluruh makhluk hidup dengan persediaan yang tiada akhirnya. Peluang inilah yang dapat dimanfaatkan untuk digunakan sebagai pembangkit listrik jenis baru terbarukan, dengan berkurangnya polusi yang berdampak pada lingkungan sekitar.
Item Type: | Experiment | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||
Uncontrolled Keywords: | AMI, EBT, PLTS | ||||||
Subjects: | 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 430 - Ilmu Keteknikan Industri > 431 - Teknik Mesin (dan Ilmu Permesinan Lain) | ||||||
Divisions: | Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D4 Teknik Informatika > PKL | ||||||
Depositing User: | Faisal Oktavian Viery | ||||||
Date Deposited: | 05 Sep 2022 07:30 | ||||||
Last Modified: | 05 Sep 2022 07:31 | ||||||
URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/16261 |
Actions (login required)
View Item |