Sistem Kontrol Prototype Keamanan Kandang Ayam Menggunakan Sensor pir dan Selenoid Door Lock Berbasis Internet of Things

Taufik, Muhamad (2022) Sistem Kontrol Prototype Keamanan Kandang Ayam Menggunakan Sensor pir dan Selenoid Door Lock Berbasis Internet of Things. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (31kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (121kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (32kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
FULL TEXT.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Seiring dengan perkembangan zaman dan teknologi kebutuhan informasi yang cepat sangat dibutuhkan dalam berbagai sektor kehidupan, sehingga menunjang kinerja sektor-sektor tersebut, salah satunya adalah aspek keamanan. Banyak sarana yang dirancang secara otomatis untuk membantu kegiatan manusia dalam mengatur dan memonitoring keamanan lingkungan ataupun ruangan yang memerlukan tingkat pengamanan yang lebih ketat.. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka pada tugas akhir ini akan dibuat suatu kandang ayam yang bertujuan untuk menjaga dan memonitoring ayam di kandang agar terhindar dari pencurian, sehingga situasi kandang ayam aman, serta akan dibuat suatu alat yang dapat mengamankan dan mengontrol kandang lewat aplikasi blynk..

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorWijanarko, DennyNIDN0008097803
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 457 - Teknik Komputer
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D3 Teknik Komputer > Tugas Akhir
Depositing User: Taufik Muhamad
Date Deposited: 15 Aug 2022 06:44
Last Modified: 15 Aug 2022 06:47
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/14913

Actions (login required)

View Item View Item