Tatalaksana Pemeliharaan Dan Lama Laktasi Di Upt Pt Dan Hmt Batu

Pradana, Eko Alfiyan (2022) Tatalaksana Pemeliharaan Dan Lama Laktasi Di Upt Pt Dan Hmt Batu. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (213kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (417kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (213kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
C31191925_LAPORAN LENGKAP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Prodi Produksi Ternak Jurusan Peternakan Politeknik Negeri Jember angkatan 2019. Praktik Kerja Lapang merupakan salah satu persyaratan kelulusan pendidikan jenjang Diploma (D-3) di Program Studi Produksi Ternak Jurusan Peternakan Politeknik Negeri Jember angkatan 2019. Praktik Kerja Lapang dilaksanakan pada tanggal 1 September 2021 sampai dengan 31 Desember 2021 (4 Bulan) Di UPT PT dan HMT Kota Batu. Bertujuan untuk meningkatkan kemampuan dan wawasan mahasiswa serta memperkenalkan dunia peternakan yang lebih intensif baik pada perusahaan maupun pada ternak individual oleh penduduk. Selain itu mahaiswa dituntut untuk berpikir kritis tentang pebedaan antara teori yng telah di berikan di bangku kuliah dengan praktik kerja lapang sekaligus mengasah kemampuan dan keterampilan sesuai pada bidang yang di pilih. Kegiatan umum yang dilakukan di UPT PT dan HMT Kota Batu yaitu meliputi meliputi bagian antara lain Gudang Chopper, Gudang konsentrat, Gudang Teknologi Pengolahan Pakan Ternak, Cooling, Sanitasi kandang (A,B,C,D,SENG,E,G), pengolahan dan penanaman HPT. Peternakan sapi perah merupakan jenis peternakan yang rata-rata berada di daerah pegunungan seperti Malang Batu. Dengan kondisi cuaca dan suhu yang dingin dan sapi perah mampu beradaptasi dan menghasilkan susu yang lebih maksimal. Pemeliharan sapi perah itu sangat penting karena keberhasilan peternak tergantung dari manarjemen pemeliharan nya, kalau manarjemen pemeliharaannya bagus produksi susu yang dihasilkan sangat baik dan lama laktasi juga stabil 305 hari atau 10 bulan.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorHasanah, NiswatinNIP19930972017112001
Uncontrolled Keywords: Tatalaksana Pemeliharaan Dan Lama Laktasi Di Upt Pt Dan Hmt Batu
Subjects: 200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 216 - Produksi Ternak
Divisions: Jurusan Peternakan > Prodi D3 Produksi Ternak > PKL
Depositing User: Eko Alfiyan Pradana
Date Deposited: 04 Aug 2022 02:13
Last Modified: 04 Aug 2022 02:13
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/13171

Actions (login required)

View Item View Item