Pengembangan Fitur ‘Buah Tangan’ pada Sistem Admin Web The Beauty Of Indonesia di Elecomp Indonesia

Kamilah, Ummalatul (2022) Pengembangan Fitur ‘Buah Tangan’ pada Sistem Admin Web The Beauty Of Indonesia di Elecomp Indonesia. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (302kB)
[img] Text (bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (212kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (206kB)
[img] Text (Laporan lengkap)
LAPORAN LENGKAP.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

The Beauty of indonesia adalah produk Elecomp Indonesia yang dikembangkan untuk menyajikan informasi suatu objek wisata, kawasan wisata ataupun wahana di suatu kawasan wisata di Indonesia. Manfaat yang ditawarkan dari penggunaan sistem ini adalah wisatawan dapat dengan mudah mencari informasi terkait objek wisata yang akan dikunjungi,Wahana atau objek wisata dapat dijangkau oleh seluruh wisatawan dari seluruh dunia, Promosi wisata semakin meningkat. Akan tetapi sistem ini belum dilengkapi dengan Fitur 'Buah Tangan'. Sementara di setiap kawasan wisata selain wahana juga menyuguhkan atau memiliki produk oleh-oleh yang berbeda-beda. Untuk menyelesaikan masalah tersebut maka dikembangkan Fitur 'Buah Tangan' pada Web The Beauty of Indonesia untuk membantu pengelolaan informasi oleh-oleh atau 'buah tangan' terdekat dari tempat kawasan wisata yang ada pada sistem. Fitur ini dikembangkan menggunakan PHP lebih tepatnya menggunakan framework CodeIgniter 3 dan menggunakan jQuery Ajax.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorAtmadji, Ery Setiyawan JullevNIDN0010078903
Uncontrolled Keywords: buahtangan,oleh-oleh,web
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 458 - Teknik Informatika
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D4 Teknik Informatika > PKL
Depositing User: Ummalatul Kamilah
Date Deposited: 31 May 2022 02:49
Last Modified: 31 May 2022 02:51
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/12324

Actions (login required)

View Item View Item