Tatalaksana Pembibitan Parent Stock Broiler Pt. Charoen Pokphand Jaya Farm Unit Breeding Farm Lombok Dan Tatalaksana Penetasan Final Stock Broiler Pt. Charoen Pokphand Jaya Farm Unit Hatchery Lombok

Apriyanto, Yosua Sujud (2015) Tatalaksana Pembibitan Parent Stock Broiler Pt. Charoen Pokphand Jaya Farm Unit Breeding Farm Lombok Dan Tatalaksana Penetasan Final Stock Broiler Pt. Charoen Pokphand Jaya Farm Unit Hatchery Lombok. Project Report. Politeknik Negeri Jember, Politeknik Negeri Jember. (Unpublished)

[img] Text (Abtrak)
6. ABSTRAK farm.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (6kB)
[img] Text (BAB 1 Pendahuluan)
14. BAB 1 PENDAHULUAN farm.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (90kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
19. DAFTAR PUSTAKA hatchery.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (84kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
LAPORAN LENGKAP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Praktek Kerja Lapang (PKL) adalah Mata Kuliah yang wajib diikuti oleh mahasiswa/i untuk meningkatkan wawasan, keterampilan dan pengalaman secara nyata di dunia perusahaan sesuai dengan bidangnya masing-masing. Upaya memperluas jaringan dalam bidang perunggasan, PT. Charoen Pokphand Jaya Farm membangun pembibitan Parent Stock broiler yang terletak di Desa Gunung Malang, Kecamatan Pringgabaya, Kabupaten Lombok Timur. Pembibitan parent stock broiler diharapkan mampu memenuhi pasokan telur tetas di perusahaan penetasan. Pengelolaan pembibitan parent stock broiler yang baik meliputi, manajemen pakan dan air minum, manajemen environment, manajemen pemanenan telur tetas, manajemen biosecurity kandang, manajemen biosecurity karyawan dan kendaraan, Kegiatan PKL dilaksanakan mulai tanggan 1 mei 2015 sampai dengan 30 mei 2015. Kata kunci : PKL, Pembibitan Parent Stock Broiler, PT. Charoen Pokphand Jaya Farm Unit Breeding Farm Lombok.

Item Type: Monograph (Project Report)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorSubagja, HariadiNIDN197012131997031002
Subjects: 200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 211 - Ilmu Peternakan
Divisions: Jurusan Peternakan > Prodi D4 Manajemen Bisnis Unggas > PKL
Depositing User: Amalia Zakyah
Date Deposited: 25 Jan 2022 02:01
Last Modified: 25 Jan 2022 02:02
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/9944

Actions (login required)

View Item View Item