Evaluasi Sifat Fisikokimia Tepung Waluh Kuning Hasil Pengeringan Sun Drying Dan Tray Drying

Prameswari, Intan (2014) Evaluasi Sifat Fisikokimia Tepung Waluh Kuning Hasil Pengeringan Sun Drying Dan Tray Drying. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Abstrak)
11. ABSTRAK.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (14kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
14. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (22kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
19. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (15kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
21. LAPORAN LENGKAP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (604kB)

Abstract

Beberapa daerah membudidayakan tanaman waluh untuk dimanfaatkan sebagai camilan biji waluh atau kwaci, sehingga banyak daging waluh yang kurang termanfaatkan. Hal ini menyebabkan banyaknya keluhan dari para petani karena umur simpan daging waluh yang tidak tahan lama. Dari kondisi tersebut, daging waluh dapat dijadikan bahan baku produk olahan bermutu tinggi seperti tepung waluh kuning perlu terus dilakukan sebagai bahan substitusi tepung terigu. Tepung waluh adalah tepung dengan butiran halus, lolos ayakan 60 mesh, berwarna putih kekuningan dengan kadar air ± 13% yang sudah dikeringkan kemudian diblender menjadi tepung. Metode pengeringan yang digunakan adalah sun drying dan try drying. Tujuan penelitian adalah mengevaluasi sifat fisik dan kimia tepung waluh kuning dengan pengeringan sun drying dan tray drying. Sifat fisik yang dievaluasi adalah warna, densitas, porositas, derajat kehalusan, kadar air, kadar abu, indeks penyerapan air dan indeks kelarutan air. Dengan metode skoring diperoleh bahwa sifat fisik dan kimia tepung waluh hasil pengeringan sun drying lebih baik daripada tray drying.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorDjamila, SitiNIDN0027086009
Subjects: 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 160 - Teknologi dalam Ilmu Tanaman > 163 - Teknologi Pertanian
Divisions: Jurusan Teknologi Pertanian > Prodi D3 Keteknikan Pertanian > Tugas Akhir
Depositing User: Amalia Zakyah
Date Deposited: 10 Jan 2022 03:46
Last Modified: 10 Jan 2022 03:47
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/9359

Actions (login required)

View Item View Item