Analisis Usaha Pengemasan Produk Bawang Goreng Serba Guna “Onions“ Pada Sentra Produksi Bawang Merah Kecamatan Dringu Kabupaten Probolinggo

Hidayat, Muhammad Sofi (2020) Analisis Usaha Pengemasan Produk Bawang Goreng Serba Guna “Onions“ Pada Sentra Produksi Bawang Merah Kecamatan Dringu Kabupaten Probolinggo. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Ringkasan)
08. RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (286kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
14. BAB 1. PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (161kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
19. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (136kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
D31170292_LAPORAN LENGKAP_TA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Tujuan pengemasan bawang goreng serba guna “onions” yaitu untuk melakukan proses pengemasan, melakukan analisis usaha, dan melakukan pemasaran bawang goreng serba guna “onions”. Tugas Akhir ini dilaksanakan selama 3 bulan yaitu Bulan Januari sampai Bulan Maret 2020 di Kecamatan Sumbersari Kabupaten Jember, dengan metode praktik langsung mulai dari proses pengemasan hingga pemasaran yang menggunakan Strategy STP dan bauran pemasaran 4P, untuk analisis kelayakan usaha menggunakan metode BEP,R/C Ratio, dan ROI. Proses pengemasan bawang goreng dilakukan sebanyak 5 kali proses pengemasan, dalam satu kali proses pengemasan bawang goreng serba guna “onions” menghasilkan 10 kemasan serta membutuhkan waktu selama 1 jam dengan 1 orang tenaga kerja. Berdasarkan perhitungan analisis usaha diperoleh nilai BEP (unit) unit dari total produksi 10 unit, BEP (Harga) Rp 12.800/unit dengan harga jual Rp 15.000/unit, R/C Rasio sebesar 1,17 dan ROI 4,49 %, maka dari hasil tersebut dapat disimpulkan usaha pengemasan bawang goreng serba guna “onions” ini layak untuk dijalankan. Pemasaran bawang goreng serba guna “onions” dilakukan dikecamatan sumbersari kabupaten jember dengan target pasar mahasiswa , ibu- ibu rumah tangga, dan toko sayur- sayuran. Usaha pengemasan bawang goreng serba guna “onions” mampu menambah nilai ekonomis bawang goreng dan menambah inovasi baru yang sudah biasa menjadi luar biasa. ix PRA

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorWiyono, Luluk CahyoNIDN0027067907
Subjects: 550 - Rumpun Ilmu Ekonomi > 570 - Ilmu Manajemen > 574 - Pemasaran
Divisions: Jurusan Manajemen Agribisnis > Prodi D3 Manajemen Agribisnis > Tugas Akhir
Depositing User: Riza Nuraini Octavia
Date Deposited: 22 Aug 2023 04:11
Last Modified: 22 Aug 2023 04:11
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/28219

Actions (login required)

View Item View Item