Proses Penyusunan Basis Data Property Instansi Melalui Aplikasi SIP Survei Pada Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Malang

Aprillia Khairunnisa, Natasya (2023) Proses Penyusunan Basis Data Property Instansi Melalui Aplikasi SIP Survei Pada Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Malang. UNSPECIFIED. UNSPECIFIED. (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
1.D42192203 Natasya Aprillia K - Ringkasan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (184kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
2. D42192203 Natasya Aprillia K - BAB 1.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (410kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
4. D42192203 Natasya Aprillia K - DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (186kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
3. D42192203 Natasya Aprillia K - Full text.pdf

Download (1MB)

Abstract

Kegiatan magang merupakan salah satu program yang tercantum dalam kurikulum Politeknik Negeri Jember sebagai salah satu persyaratan kelulusan bagi mahasiswa. Pelaksanaan magang dilakukan pada awal semester VIl dengan jangka waktu 720 jam atau setara 4 bulan efektif. Kegiatan belajar di lapangan ini merupakan rangkaian pembelajaran di luar sistem belajar mengajar tatap muka di dalam kelas. Setelah memperoleh materi dan pengetahuan yang dipelajari dalam perkuliahan maka kegiatan magang ini merupakan proses mengerjakan tugas yang sebenarnya yang ada di lapangan. Kegiatan Magang ini dilaksanakan pada Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang Malang. Kegiatan magang pada Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang Malang dilaksanakan pada Kelompok Jabatan Fungsional Penialai Pemerintah. Salah satu tugas dari KPKNL Malang yaitu melakukan penilaian sewa pada property. Penilaian ini bertujuan untuk evaluasi hasil harga obyek property setiap instansi sesuai dengan penilaian dan ketentuan penilaian. Salah satu kegiatan dalam penilaian sewa pada property adalah input basis data property. Dengan adanya basis data property membantu KPKNL untuk mendapatkan hasil obyek pembanding dan metode yang sesuai dan akurat yang telah di verifikasi oleh DJKN Kanwil Jawa Timur.

Item Type: Monograph (UNSPECIFIED)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorAhmad, ArisonaNIDN0026028905
Uncontrolled Keywords: Aplikasi SIP SUrvei, Basis Data, Property
Subjects: 550 - Rumpun Ilmu Ekonomi > 560 - Ilmu Ekonomi > 562 - Akuntansi
Divisions: Jurusan Manajemen Agribisnis > Prodi D4 Akuntansi Sektor Publik > PKL
Depositing User: Natasya Aprillia Khairunnisa
Date Deposited: 13 Jun 2023 02:41
Last Modified: 13 Jun 2023 02:43
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/23976

Actions (login required)

View Item View Item