Pelaksanaan Konsep Smart City Di Kota Jember Oleh Dinas Komunikasi Dan Informatika Laporan Praktik Kerja Lapang

Venturin, Fernanda Teresia (2020) Pelaksanaan Konsep Smart City Di Kota Jember Oleh Dinas Komunikasi Dan Informatika Laporan Praktik Kerja Lapang. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
04. RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (7kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
08. BAB 1. PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (249kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
13. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (71kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
15. E32181959_LAPORAN LENGKAP_PKL.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

PELAKSANAAN KONSEP SMART CITY DIKOTA JEMBER OLEH DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA, Fernanda Teresia Venturin, NIM E32181959, Tahun 2020, Teknologi Informasi, Politeknik Negeri Jember, Agus Hariyanto,ST,M.Kom, (Pembimbing Utama) dan Habib Salim S.Si (Pembimbing Lapang). Diskominfo Jember merupakan Kementerian Komunikasi dan Informatika yang memiliki tugas menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang komunikasi dan informatika dalam menyelenggarakan pemerintahan negara, salah satunya yaitu melakukan Pelaksaan Konsep Smart City. Konsep kota cerdas (smart city) yang menjadi isu besar di kota-kota besar di seluruh dunia mendorong peran aktif dan partisipasi masyarakat dalam pengelolaan kota menggunakan pendekatan citizen centric sehingga terjadi interaksi yang lebih dinamis dan erat antara warga dengan penyedia layanan, dalam hal ini adalah pemerintah daerah. Kota cerdas bukan tentang teknologi semata, ada 6 indikator yang harus dipenuhi seperti smart governance, smart branding,smart economy,smart living,smart society dan smart environment. Konsep ini menghendaki adanya penduduk yang aktif, kreatif, humanis, dan melek teknologi.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorHariyanto, AgusNIDN0017087804
Uncontrolled Keywords: Pelaksanaan Konsep, Smart City
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 457 - Teknik Komputer
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D3 Teknik Komputer > PKL
Depositing User: Fernanada Teresia Venturin
Date Deposited: 11 Feb 2021 01:26
Last Modified: 09 Mar 2021 04:37
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/2351

Actions (login required)

View Item View Item