Penerapan Augmented Reality Pada Pembelajaran Biologi Tentang Sel Berbabis Android,

Fitaloka, Lourna (2020) Penerapan Augmented Reality Pada Pembelajaran Biologi Tentang Sel Berbabis Android,. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Ringkasan)
07. RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (50kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
13. BAB 1. PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (54kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
18. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (167kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
E31171804_LAPORAN LENGKAP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi memiliki dampak yang sangat pesat, salah satunya pada bidang pendidikan. Integrasi teknologi dalam bidang pendidikan membuka peluang baru dimana terdapat beberapa kajian yang telah menunjukkan bahwa teknologi dapat meningkatkan pengalaman dalam pengajaran dan pembelajaran. Terdapat beberapa teknologi yang telah diintegrasikan ke dalam pendidikan. Salah satunya adalah teknologi Augmented Reality (AR). Dengan menggunakan Augmented Reality (AR) seorang pengajar dapat memberikan materi pembelajaran secara efektif berupa pembelajaran visual dan interaktif. Kesulitan belajar dapat dikatakan sebagai suatu kondisi dalam proses belajar yang ditandai dengan munculnya hambatan-hambatan tertentu dalam mencapai hasil belajar yang diinginkan, seperti menurunnya kinerja akademik atau prestasi belajar. Pembelajaran menggunakan Augmented Reality (AR) ini dapat membantu seorang siswa dalam mendapatkan suatu pelajaran yang dianggap sulit, salah satunya adalah sub bab sel pada mata pelajaran biologi. Berdasarkan permasalahan diatas penulis perlu membuat aplikasi penerapan Augmented Reality (AR) pada pembelajaran biologi tentang sel. Dengan adanya aplikasi ini siswa dapat memahami dan menganalisis dengan mudah. Teknologi Augmented Reality (AR) dikemas dalam aplikasi berbasis Android yang lebih menarik dan imajinatif sehingga dapat digunakan sebagai media pembelajaran yang lebih interaktif dan menarik bagi siswa dan dapat menciptakan metode pembelajaran baru dalam memahami sel yang lebih interaktif dan menarik serta dapat membantu menyampaikan materi tentang sel.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorDewanto, Wahyu KurniaNIDN197104082001121003
Subjects: 550 - Rumpun Ilmu Ekonomi > 570 - Ilmu Manajemen > 577 - Manajemen Informatika
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D3 Manajemen Informatika > Tugas Akhir
Depositing User: Riza Nuraini Octavia
Date Deposited: 03 May 2023 01:46
Last Modified: 03 May 2023 01:46
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/22855

Actions (login required)

View Item View Item