Manajemen Sistem Penyelenggaraan Makanan Di Rsd Kalisat Jember

Safitri, Dwi Elma (2022) Manajemen Sistem Penyelenggaraan Makanan Di Rsd Kalisat Jember. [Experiment] (Unpublished)

This is the latest version of this item.

[img] Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (53kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (178kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (93kB)
[img] Text (Laporan lengkap)
DWI ELMA SAFITRI_NIM G42171074_LAPORAN PKL MSPM.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Dari hasil dari Kegiatan Praktik Kerja Lapangan Manajemen Sistem Penyelenggaraan Makanan dilakukan di RSD Kalisat Jember secara daring dapat disimpulkan: 1. Isi dari video pengadaan bahan makanan meliputi pemesanan, pembelian, penerimaan, penyimpanan dan penyaluran bahan makanan dirumah masing-masing dapat dilakukan sesuai dengan teori pengadaan bahan makanan. 2. Isi dari video produksi makanan yang dimulai dari persiapan, pengolahan sampai dengan evaluasi hasil pengolahan dirumah masing-masing dapat dilakukan sesuai dengan teori produksi makanan. 3. Didapatkan hasil perbandingan antara perhitungan WISN yang dilakukan dengan sumber daya manusia yang tersedia di instalasi gizi RSD Kalisat Jember. Pemenuhan sumber daya manusia bidang Nutrisionis Ahli Pertama, Nutrisionis Mahir, Nutrisionis Terampil, dan pramu bakti (juru masak dan juru saji) sudah memenuhi standar WISN. 4. Lay out dapur di RSD Kalisat Jember termasuk kedalam tipe dapur Combined Preparation and Finishing Kitchen. Ruangan pada Instalasi Gizi RSD Kalisat Jember sudah memenuhi Pedoman Teknis Sarana dan Prasarana Rumah Sakit Tipe C. 5. Sumber biaya RSD Kalisat Jember didapatkan dari anggaran APBN KABUPATEN JEMBER (DPA RSD KALISAT) dengan rincian pembelanjaan untuk bahan makanan dan minuman dalam 1 tahun sebesar Rp. 460.800.000. Didapatkan perhitungan food cost dengan standart cost sebesar 50%. 6. Dilakukan pembuatan menu 3 hari sesuai dengan master menu RSD Kalisat Jember, standar porsi, standar bumbu dan melakukan pengamatan standar kualitas

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorRiandiani, RiandianiNIDN0020016805
Uncontrolled Keywords: Manajemen Sistem Penyelenggaraan Makanan Di Rsd Kalisat Jember
Subjects: 340 - Rumpun Ilmu Kesehatan > 350 - Ilmu Kesehatan Umum > 351 - Kesehatan Masyarakat
Divisions: Jurusan Kesehatan > Prodi D4 Gizi Klinik > PKL
Depositing User: Dwi Elma Safitri
Date Deposited: 09 Nov 2022 04:25
Last Modified: 09 Nov 2022 04:26
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/17652

Available Versions of this Item

Actions (login required)

View Item View Item