Prasetya, Fani Ari (2022) Kegiatan Menyurvei Diorama dan Merawat Satwa Awetan di Museum Satwa Jawa Timur Park 2. [Experiment] (Unpublished)
Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (281kB) |
|
Text (Bab 1. Pendahuluan)
BAB 1.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (295kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (163kB) |
|
Text (Laporan Lengkap)
FULL LAPORAN PKL.pdf Restricted to Registered users only Download (644kB) | Request a copy |
Abstract
Politeknik Negeri Jember merupakan perguruan tinggi vokasional yang ada di Kabupaten Jember. Politeknik Negeri Jember memiliki delapan jurusan yaitu, Jurusan Produksi Pertanian, Jurusan Teknologi Pertanian, Jurusan Peternakan, Jurusan Manajemen Agribisnis, Jurusan Teknologi Informasi, Jurusan Bahasa, Komunikasi dan Pariwisata, Jurusan Kesehatan dan Jurusan Teknik. Politeknik Negeri Jember merupakan perguruan tinggi negeri yang mengharuskan mahasiswanya mengikuti kegiatan Praktik Kerja Lapang (PKL). Kegiatan Praktik Kerja Lapang sendiri dilaksanakan selama 4 bulan. Penulis memilih Jawa Timur Park 2 sebagai tempat Praktik Kerja Lapang. Karena di Jawa Timur Park 2 penulis dapat menerapkan keterampilan dan pengetahuan yang diperoleh selama di perkuliahan untuk menyelesaikan serangkaian tugas sesuai dengan yang dibutuhkan oleh tempat PKL. Kegiatan yang dilaksanakan penulis dibagi menjadi dua kegiatan yaitu di Departemen Museum Satwa dan Departemen Edukasi. Penulis melaksanakan tugas dan kegiatan pertama Departemen Museum Satwa, yaitu memandu, merawat satwa awetan. control museum dan diorama, memandu rombongan. Penulis melaksanakan kegiatan kedua di Departemen Edukasi, yaitu education and feeding, Memandu rombongan, MC. Penulis mendapat banyak ilmu dan pengetahuan baru selama melakukan kegiatan Praktik Kerja Lapang di Jawa Timur Park 2. Ilmu dan pengetahuan baru tersebut dapat berguna bagi penulis sebagai modal awal jika nanti terjun dalam dunia kerja yang sebenarnya. Penulis memilih judul “Kegiatan Menyurvei Diorama dan Merawat Satwa Awetan di Museum Satwa Jawa Timur Park 2” karena penulis sering melakukan kegiatan tersebut. Walaupun ada beberapa kesulitan selama melaksanakan kegiatan Praktik Kerja Lapang, penulis dapat mengatasinya dengan belajar dan bertanya kepada staf Jawa Timur Park 2. Penulis mendapatkan ilmu baru tentang bagaimana cara pengawetan satwa yang mana tidak penulis dapatkan di bangku perkuliahan. Harapan dari penulis, untuk mahasiswa yang ingin melakukan kegiatan PKL khususnya di Jawa Timur Park 2 sebaiknya mencari info terlebih dahulu mengenai instansi tersebut. Sehingga, mahasiswa mempunyai gambaran tentang keadaan instansi serta mempunyai gambaran tentang tugas dan kegiatan yang akan dilakukan.
Item Type: | Experiment | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||
Uncontrolled Keywords: | jatim Park 2, Museum Satwa, dan PKL | ||||||
Subjects: | 500 - Rumpun Ilmu Bahasa > 530 - Ilmu Bahasa Asing > 531 - Sastra (dan Bahasa) Inggris | ||||||
Divisions: | Jurusan Bahasa, Komunikasi dan Pariwisata > Prodi D3 Bahasa Inggris > PKL | ||||||
Depositing User: | Fani Ari Prasetya | ||||||
Date Deposited: | 13 Sep 2022 07:57 | ||||||
Last Modified: | 15 Sep 2022 03:40 | ||||||
URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/16791 |
Actions (login required)
View Item |