Wijayanti, Siti (2022) Analisis Usaha Stik Kacang Hijau Di Desa Banaran Wetan Kecamatan Bagor Kabupaten Nganjuk. Undergraduate thesis, Politeknik Negeri Jember.
Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (93kB) |
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (98kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (91kB) |
|
Text (Laporan Lengkap)
D31190413 _LAPORAN LENGKAP.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Pelaksanaan Tugas Akhir yang bertujuan untuk melakukan proses produksi, melakukan pemasaran dan melakukan analisis usaha dengan menggunakan metode. Pelaksanaan tugas akhir ini berlangsung di desa Banaran Wetan kecamatan Bagor kabupaten Nganjuk Selama 6 bulan, yaitu dimulai pada tanggal 01 Februari sampai dengan tanggal 31 Juli 2022. Metode yang digunakan dalam tugas akhir ini yaitu praktek langsung, menggunakan metode analisis Break Event Point (BEP), Revenue Cost Ratio (R/C Ratio) serta Return On Investment (ROI) dan metode bauran pemasaran, yang mana mengidentifikasi dari titik impas, jumlah pendapatan yang diterima dan tingkat kembalinya modal. Dalam satu kali produksi memerlukan waktu 4 jam dengan bantuan 1 tenaga kerja. Hasil analisis satu kali produksi yang didapat yaitu BEP (produksi) 21 kemasan dengan volume produksi 28 kemasan. BEP (harga) Rp 5.961,1 dengan harga jual Rp 8.000. R/C Ratio 1,35 dan ROI 6,21%. Berdasarkan perhitungan ketiga analisis diatas maka usaha Stik Kacang Hijau di desa Banaran Wetan kecamatan Bagor kabupaten Nganjuk menguntungkan dan layak untuk diusahakan. Pemasaran stik kacang hijau menggunakan bauran pemasaran 4p (product, price, place, promotion). Produk dipasarkan di desa Banaran Wetan kecamatan Bagor kabupaten nganjuk dan di Jl Masrtip no.148 kecamatan Sumber Sari kabupaten Jember secara langsung dan promosi periklanan secara online melalui whatsApp dan instragram. Kata kunci : analisis usaha, kacang hijau, stik
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||
Uncontrolled Keywords: | analisis usaha, kacang hijau, stik | ||||||
Subjects: | 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 180 - Ilmu Sosiologi Pertanian > 185 - Agribisnis | ||||||
Divisions: | Jurusan Manajemen Agribisnis > Prodi D3 Manajemen Agribisnis > Tugas Akhir | ||||||
Depositing User: | Siti Wijayanti | ||||||
Date Deposited: | 16 Aug 2022 03:51 | ||||||
Last Modified: | 16 Aug 2022 03:52 | ||||||
URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/15039 |
Actions (login required)
View Item |