Sistem Instalasi Biogas oleh CV.Jember Futura Energi di Desa Rembangan

Azizah, Nur (2020) Sistem Instalasi Biogas oleh CV.Jember Futura Energi di Desa Rembangan. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
06 ringkasan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (6kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
17 Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (200kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
11 BAB 1.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (14kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Full text.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (779kB) | Request a copy

Abstract

Seiring dengan peningkatan jumlah pendudukan kebutuhan akan energi semakin meningkat salah satunya penggunakan energi minyak bumi LPG. Sehingga perlu adanya energi alternative yaitu Biogas. Biogas merupakan gas yang dihasikan dari proses fermentasi bahan-bahan organic seperti kotoran hewan, sampah organik dll. Salah satu industri yang memproduksi digester dan menerima jasa instalasi biogas adalah CV. Jember Futura Energi. CV. Jember Futura Energi merupakan perusahaan yang bergerak dibidang energi terbarukan dan pertanian. Sistem Instalasi biogas merupakan gabungan komponen-komponen pada suatu sistem untuk menyalurkan energi biogas ke kompor atau perangkat yang memerlukan energi biogas. Sistem instalasi biogas terdiri dari inlet, digester, outlet, saluran gas, water trap, over discharge protection, pompa booster, pressure switch, dan pompa. Prinsip kerja sistem instalasi biogas adalah campuran dimasukkan ke dalam inlet, kemudia ke digester. Setelah terbentuk biogas maka, biogas akan disalurkan oleh saluran gas ke water trap. Water trap berfungsi untuk menangkap H2O dan sebagai pengaman tekanan ketika terjadi over pressure. Kemudian gas melewati over discharge protection dan pompa booster. Setelah diberi tekanan oleh pompa booster, gas menuju kompor dan dapat dimanfaatkan sebagai bahan bakar untuk memasak. Mengetahui fungsi setiap komponen sangat penting agar sistem instalasi dapat berfungsi dengan baik dan agar mengetahui proses pembentukan biogas. Dalam proses pembuatan biogas juga perlu mengetahui perbandingan campuran bahan yang akan digunakan serta kebutuhan bahan yang diperlukan dalam sehari. Proses produksi biogas sangat dipengaruhi oleh kuantitas campuran bahan dalam digester, sehingga hal tersebut dapat mengoptinmalkan produksi biogas

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorWibowo, michael jokoNIDN0025126905
Uncontrolled Keywords: biogas, Kotoran Sapi, instalasi
Subjects: 200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 214 - Teknologi Hasil Ternak
Divisions: Jurusan Teknik > Prodi D4 Teknik Energi Terbarukan > PKL
Depositing User: Nur Azizah
Date Deposited: 16 Dec 2020 07:23
Last Modified: 12 Jan 2021 06:51
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/1487

Actions (login required)

View Item View Item