Pertumbuhan Bibit Pre Nursery yang dihasilkan PT Candi Artha Kabupaten Tanah Laut Kalimantan Selatan

Hamzah, Muhamad Imron (2015) Pertumbuhan Bibit Pre Nursery yang dihasilkan PT Candi Artha Kabupaten Tanah Laut Kalimantan Selatan. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Abstrak)
8. ABSTRAK.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (7kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
14. BAB I PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (19kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
19. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (13kB)
[img] Text (Full Text)
23. LAPORAN LENGKAP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (460kB)

Abstract

PERTUMBUHAN BIBIT PRE NURSERY YANG DI HASILKAN PT CANDI ARTHA KABUPATEN TANAH LAUT KALIMANTAN SELATAN Muhamad Imron Hamzah Program Studi Produksi Tanaman Perkebunan Jurusan Produksi Pertanian ABSTRAK Kelapa sawit memberikan kontribusi yang berarti bagi perekonomian Indonesia, meskipun pada akhir-akhir ini terjadi penurunan harga minyak sawit, tetapi harga dipasar domestik masih cukup stabil. Produktivitas sawit di Indonesia perhektarnya bervariasi antara satu kebun dengan kebun yang lainnya, antara satu perusahaan dengan perusahaan lainnya. Terjadinya variasi produktivitas sawit ini diakibatkan adanya hambatan lingkungan, misalnya perubahan iklim dan produktivitas lahan itu sendiri serta cara pengelolaan perkebunan. Fakta di lapang menunjukkan bahwa konsensi usaha sawit di Indonesia umumnya diberikan pada lahan-lahan mineral marginal atau pada lahan-lahan gambut sehingga diperlukan ketepatan dan kecermatan yang tinggi dalam pengelolaan kebun sawit.pembibitan yang baik dan benar sehingga memperoleh hasil bibit yang bermutu baik. kajian ini dilaksanakan pada tanggal 10 Maret 2015 sampai tanggal 10 Juni 2015 lokasi di PT. Candi Artha, Desa Tajau Pecah, Kecamatan Batu Ampar, Kabupaten Tanah Laut, Provinsi Kalimantan Selatan. Kajian ini menggunakan metode wawancara dengan Manajer Kebun, Kepala Divisi, Mandor 1 dan Mandor pembibitan serta melakukan studi literatur. Hasil dari kajian ini menunjukkan bahwa pembibitan dan hasil bibit yang dihasilkan di kebun Candi Artha efektif. Kata Kunci: Pembibitan, bibit yang dihasilkan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorMadjid, AbdulNIDN0012065903
Subjects: 140 - Rumpun Ilmu Tanaman > 150 - Ilmu Pertanian dan Perkebunan > 154 - Budidaya Pertanian dan Perkebunan
Divisions: Jurusan Produksi Pertanian > Prodi D3 Produksi Tanaman Perkebunan > Tugas Akhir
Depositing User: Theresia
Date Deposited: 20 Jan 2022 07:14
Last Modified: 20 Jan 2022 07:15
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/9803

Actions (login required)

View Item View Item