Faktor–Faktor Pendukung Dan Penghambat Pengembangan Usaha Agribisnis Peternak Sapi Perah Di Uptd Desa Kemuning Lor Kecamatan Arjasa Kabupaten Jember

RIJAL, M. FATHUR (2014) Faktor–Faktor Pendukung Dan Penghambat Pengembangan Usaha Agribisnis Peternak Sapi Perah Di Uptd Desa Kemuning Lor Kecamatan Arjasa Kabupaten Jember. Undergraduate thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (ABSTRACT)
8. ABSTRACT.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (84kB)
[img] Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
15. BAB I PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (136kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
21. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (90kB)
[img] Text (FULL TEXT)
27. TUGAS AKHIR LENGKAP.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

FAKTOR–FAKTOR PENDUKUNG DAN PENGHAMBAT PENGEMBANGAN USAHA AGRIBISNIS PETERNAK SAPI PERAH DI UPTD DESA KEMUNING LOR KECAMATAN ARJASA KABUPATEN JEMBER M. Fathur Rijal(1) Dewi Kurniawati(2) Ida Adha Ansorana(3) ABSTRAK Desa Kemuning Lor Kabupaten Jember dikenal sebagai penghasil susu sapi segar dari peternakan sapi perah. Adanya UPTD peternakan sapi perah adalah sebagai penopang pembangunan kabupaten jember. Perkembangan produksi susu segar dalam negeri baru mampu memenuhi 25% kebutuhan susu nasional dan 75% lainya masih impor. Sebagai upaya untuk memenuhi kebutuhan susu tersebut perlunya peningkatan populasi, produksi, dan produktivitas sapi perah. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi suatu masalah yang menyebabkan belum berkembangnya secara maksiamal dan mengidentifikasi faktor pendukung dan penghambat peternakan sapi perah di UPTD Desa Kemuning Lor. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan diperoleh hasil dari Total skor IFE (Internal Faktor Evaluation) yang diperoleh yaitu 2,67 menunjukkan bahwa kondisi internal UPTD sapi perah kemuning lor kuat dan total skor EFE (Eksternal Faktor Evaluation) sebesar 2,78. Kemudian Matriks I-E (Internal Eksternal) juga menunjukkan bahwa UPTD sapi perah kemuning lor berada di sel I yaitu hold and maintain (menjaga dan mempertahankan). Dan Grand Strategi Matriks perusahaan berada pada posisi kuadran I. Analisis QSPM pada alternatif strategi yang dirumuskan berdasarkan matriks SWOT, UPTD peternakan sapi perah kemuning lor menghasilkan nilai TAS tertinggi untuk menambah jumlah sapi perah dengan nilai TAS = 6,45. Kata Kunci : factor pendukung, faktor penghambat, UPTD peternakan sapi perah 1) Mahasiswa Politeknik Negeri Jember, Jurusan Manajemen Agribisnis, Program Studi D-IV Manajemen Agroindustri 2) Dosen Politeknik Negeri Jember, Jurusan Manajemen Agribisnis, Program Studi D-IV Manajemen Agroindustri. 3) Dosen Politeknik Negeri Jember, Jurusan Manajemen Agribisnis, Program Studi D-IV Manajemen Agribisnis.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorKurniawati, DewiNIDN0301066603
Subjects: 550 - Rumpun Ilmu Ekonomi > 570 - Ilmu Manajemen > 576 - Manajemen Industri
Divisions: Jurusan Manajemen Agribisnis > Prodi D4 Manajemen Agroindustri > Tugas Akhir
Depositing User: Theresia
Date Deposited: 29 Dec 2021 04:30
Last Modified: 29 Dec 2021 04:30
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/8891

Actions (login required)

View Item View Item