Perakitan Instalasi Sistem Panel Surya Pada Mobil P3tv Di Pt Manufactur Dynamic Indonesia

Fitrianto, Muhammad Zainal (2021) Perakitan Instalasi Sistem Panel Surya Pada Mobil P3tv Di Pt Manufactur Dynamic Indonesia. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (5MB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (5MB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (5MB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
H42170105_LAPORAN LENGKAP.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Perakitan instalasi sistem panel surya merupakan kegiatan yang sangat krusial dimana saat melakukan perakitan perlu adanya wairing dan memperhatikan komponen-komponen instalasi yang harus di persiapkan terlebih dahulu serta memperhatikan SOP perakitan instalasi sistem panel surya dengan mengacu papper atau buku petunjuk. Tahap perakitan instalasi panel surya di awali dengan menyiapkan kebutuhan berupa panel surya, charge controller, baterai. Panel surya sendiri menggunakan panel dengan type monokristalin. Dan charge controller sendiri digunakan untuk menyimpan energi yang dihasilkan panel surya kemudian dikonversi menjadi energi listrik yang kemudian di simpan di baterai, baterai sendiri menggunakan 60V dengan jenis VRLA. Pada langkah kedua yaitu dimulai dari merangkai empat buah panel surya yang di susun secara seri untuk mendapatkan daya 400W, dan diletakkan pada tempat yang telah ditentukan, lalu pasang charge controller untuk alat pengatur tegangan agar tidak melampaui batas toleransi dayanya karena daya dari panel sendiri bisa mencapai 12V ke atas. Langkah selanjutnya memasang baterai yang berisi 5 buah yang di susun secara seri untuk mendapatkan tegangan 60V, yang kemudian di letakkan pada tempat yang telah di tentukan, dan setiap baterai memiliki daya 12V, 60Ah. Dan yang nantinya akan di gunakan pada mobil P3TV agar dari baterai sendiri tidak kekurangan daya pada saat mobil di gunakan. vi Perakitan instalasi sistem pengisian merupakan kegiatan merakit dan menghubungkan soket atau kabel yang terdapat pada panel surya yang dihubungkan pada charge controller yang kemudian di sambungkan pada baterai, dengan mengacu pada skema instalasi sistem pengisian. Kegiatan ini merupakan kegiatan assembly sistem instalasi yang sangat penting, karena tanpa adanya kegiatan perakitan sistem instalasi pengisian, tidak dapat beroprasi sebagai mana mestinya.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorIrawan, AndikNIDN0002068901
Uncontrolled Keywords: Perakitan Instalasi Sistem Panel Surya Pada Mobil P3tv
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 430 - Ilmu Keteknikan Industri > 431 - Teknik Mesin (dan Ilmu Permesinan Lain)
Divisions: Jurusan Teknik > Prodi D4 Mesin Otomotif > PKL
Depositing User: Muhammad Zainal Fitrianto
Date Deposited: 15 Dec 2021 02:04
Last Modified: 15 Dec 2021 02:05
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/8368

Actions (login required)

View Item View Item