Sistem Informasi Inventarisasi Laboratorium Sekolah Berbasis Website (Studi Kasus: Ma Unggulan Nuris) Laporan Akhir

Arifin, Ahmad Fatkhul (2020) Sistem Informasi Inventarisasi Laboratorium Sekolah Berbasis Website (Studi Kasus: Ma Unggulan Nuris) Laporan Akhir. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Ringkasan)
7. RINGKASAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (270kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
13. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (120kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
18. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (394kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
E31161048_LAPORAN LENGKAP.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB) | Request a copy

Abstract

“Sistem Informasi Inventarisasi Laboratorium Sekolah Berbasis Website (Studi Kasus: Ma Unggulan Nuris)” Ahmad Fatkhul Arifin, NIM E31161048, Tahun 2020, Teknologi Informasi, Politeknik Negeri Jember, Syamsul Arifin, S.Kom, M.Cs (Dosen Pembimbing). MA Unggulan Nuris merupakan suatu lembaga pendidikan yang memiliki sarana dan prasarana dalam menunjang jalannya aktifitas belajar dan mengajar. Sarana dan prasarana sangat mempengaruhi kemampuan siswa dalam belajar. MA Unggulan Nuris memiliki sarana berupa laboratorium. Laboratorium Sekolah sebagai penunjang kegiatan praktikum serta sebagai sebuah tempat yang digunakan untuk melakukan percobaan maupun pelatihan yang meliputi kegiatan pengamatan, pencatatan dan pengkajian. Pada laboratorium komputer melakukan sistem pencatatan data inventaris guna untuk menjaga dan menciptakan tertib administrasi serta memudahkan dalam pengendalian dan pengawasan sarana prasarana yang dimiliki oleh instansi tersebut. Manajemen inventarisasi yang ada pada laboratorium sekolah mencakup pengadaan barang yang melalui unit sarana dan prasarana MA Unggulan Nuris, pengajuan barang yang diperlukan, penghapusan barang yang sudah tidak dipergunakan lagi karena kondisi barang yang rusak tidak dapat diperbaiki atau tidak layak pakai, pemindahan atau mutasi barang ke ruang lain serta peminjaman atau pemakaian ruangan terhadap siswa yang melakukan praktek. Selama ini manajemen inventarisasi pada laboratorium sekolah MA Unggulan Nuris masih menggunakan pencatatan pada buku inventaris. Beberapa permasalahan yang muncul para petugas tidak dapat melakukan monitoring pada setiap ruangan yang dipakai dan berapa jumlah siswa yang sedang melakukan kegiatan penelitian maupun praktikum, serta tidak dapat memonitoring bahan�bahan yang masih tersedia atau tidak pada laboratorium.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorArifin, SyamsulNIDN0015068202
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi Inventarisasi Laboratorium Sekolah Berbasis Website
Subjects: 550 - Rumpun Ilmu Ekonomi > 570 - Ilmu Manajemen > 577 - Manajemen Informatika
Divisions: Jurusan Teknologi Informasi > Prodi D4 Teknik Informatika > Tugas Akhir
Depositing User: Ahmad Fatkhul Arifin
Date Deposited: 02 Aug 2021 05:00
Last Modified: 02 Aug 2021 05:03
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/5784

Actions (login required)

View Item View Item