Usaha Penggemukan Domba Dengan Menggunakan Pollard Untuk Meningkatkan Efisiensi Pakan

Hanan, Abdul (2017) Usaha Penggemukan Domba Dengan Menggunakan Pollard Untuk Meningkatkan Efisiensi Pakan. Diploma thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Abstrak)
6 ABSTRAK.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (6kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
13 BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (18kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
18 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (15kB)
[img] Text (Ta Full Text)
TA FULL TEXT.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Kegiatan pelaksanaan Tugas Akhir ini dilakukan di kandang domba milik sendiri Dusun Sambileren RT/RW: 03/15 Desa Purwoasri Kecamatan Gumukmas Kabupaten Jember pada bulan Oktober 2016 sampai Desember 2016 dengan populasi domba sebanyak 4 ekor umur 1 tahun dengan bobot badan domba I:25,10 kg, domba II:28,11 kg, domba III: 23,82 kg, domba IV: 29 kg. Pakan yang digunakan berupa rumput gajah (RG) dan Pollard, rumput gajah diberikan secara ad-libitum sedangkan pollard 2% dari bobot badan. Hasil usaha penggemukan domba dengan penambahan pollard selama 2 bulan pemeliharan diperoleh rata-rata konsumsi pakan 12400,35 gram/ekor/hari, rata-rata pertambahan bobot badan harian domba 128 gram/ekor/hari, konversi pakan 7,76 dan analisa usaha: R/C ratio1,02 B/C Ratio 0,04, BEP produksi 127,075 Kg, BEP harga Rp. 39,193/kg dan keuntungan Rp.217,000, sehingga ditarik kesimpulan usaha ini layak untuk dikembangkan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorSiswantoro, DharwinNIP197304052002121001
Subjects: 200 - Rumpun Ilmu Hewani > 210 - Ilmu Peternakan > 216 - Produksi Ternak
Divisions: Jurusan Peternakan > Prodi D3 Produksi Ternak > Tugas Akhir
Depositing User: Usman Efendi
Date Deposited: 28 Jan 2026 01:45
Last Modified: 28 Jan 2026 01:45
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/52566

Actions (login required)

View Item View Item