Peran Balai Besar Karantina Hewan, Ikan, Dan Tumbuhan DKI Jakarta dalam Mendukung Ketahanan Pangan Melalui Pengawasan Impor Biji Gandum Asal Australia.

Lastaviari, Fijar Ardeliani (2026) Peran Balai Besar Karantina Hewan, Ikan, Dan Tumbuhan DKI Jakarta dalam Mendukung Ketahanan Pangan Melalui Pengawasan Impor Biji Gandum Asal Australia. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (193kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
Bab 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (316kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (191kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran Balai Besar Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuhan (BBKHIT) DKI Jakarta dalam mendukung ketahanan pangan nasional melalui pengawasan impor biji gandum asal Australia. Kegiatan ini dilaksanakan dalam bentuk program magang pada tahun 2025 di BBKHIT DKI Jakarta yang beralamat di Jl. Enggano No. 17, Tanjung Priok, Jakarta Utara. Program magang memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk memperoleh keterampilan kerja praktis serta memahami dinamika dunia kerja dengan menerapkan teori yang telah dipelajari di bangku perkuliahan. Metode yang digunakan meliputi observasi langsung, partisipasi dalam kegiatan operasional, serta pengumpulan data terkait prosedur tindakan karantina. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa BBKHIT DKI Jakarta memiliki peran strategis dalam mencegah masuk dan tersebarnya organisme pengganggu tumbuhan karantina (OPTK) melalui pengawasan impor biji gandum yang meliputi pemeriksaan dokumen, pengambilan sampel, pengujian laboratorium, serta penerbitan sertifikat pelepasan atau penolakan komoditas. Pengawasan yang ketat dan terintegrasi ini memastikan bahwa biji gandum impor memenuhi standar keamanan hayati dan layak konsumsi, sehingga berkontribusi penting dalam menjaga kualitas pangan dan mendukung ketahanan pangan nasional.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorYekti A, Ratih PuspitoriniNIDN005077601
Uncontrolled Keywords: Balai Besar Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuhan; ketahanan pangan; pengawasan impor; biji gandum; Australia.
Subjects: 550 - Rumpun Ilmu Ekonomi > 570 - Ilmu Manajemen > 571 - Manajemen
550 - Rumpun Ilmu Ekonomi > 570 - Ilmu Manajemen > 574 - Pemasaran
Divisions: Jurusan Bisnis > Prodi D4 Manajemen Pemasaran Internasional > PKL
Depositing User: Fijar Ardeliani Lastaviari
Date Deposited: 07 Jan 2026 09:02
Last Modified: 07 Jan 2026 09:03
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/49951

Actions (login required)

View Item View Item