Kajian Sistem Statistik Kesehatan Dan Pelaporan Instalasi Rekam Medik Di Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten Tahun 2014; Dibimbing oleh Andri Permana W., S.St

Wilujeng, Friderika Ratnastiti Tyas (2014) Kajian Sistem Statistik Kesehatan Dan Pelaporan Instalasi Rekam Medik Di Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten Tahun 2014; Dibimbing oleh Andri Permana W., S.St. Undergraduate thesis, Politeknik Negeri Jember.

[img] Text (Abstrak)
7. ABSTRAK.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (182kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
11. BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (149kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
16. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (86kB)
[img] Text (Pkl Lengkap)
17. PKL LENGKAP.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Latar belakang dari laporan Praktek Kerja Lapang ini adalah penyelenggaraan peyelenggaraan sensus harian rawat inap yang unit belum sepenuhnya sesuai dengan Standar Operasional Prosedur (SOP) yang telah ada saat iniLaporan “Praktek Kerja Lapang” ini bertujuan untuk mengetahui dan melaksanakan fungsi teknik penyelenggaraan pelayanan instalasi rekam medis di Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten dengan melakukan observasi langsung, wawancara, studi pustaka dan praktek kerja lapang. Dengan demikian laporan praktek kerja lapang ini berjudul “Kajian Sistem Statistik Kesehatan Dan Pelaporan Instalasi Rekam Medik Di Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten Tahun 2014”. Hasil dari “Praktek Kerja Lapang” ini menunjukkan bahwa Sensus harian pasien rawat jalan dibuat dan diisi oleh petugas masing-masing poliklinik setelah pasien mendapatkan pelayanan kesehatan dan Sensus harian pasien rawat jalan diserahkan ke bagian Instalasi Rekam Medis (IRM) pada hari berikutnya/ pagi hari jam 08.00 WIB; Sensus harian rawat inap tidak rutin dilakukan perhari sehingga sensus harian yang diserahkan ke bagian IRM juga tidak dilakukan perhari; Sensus harian gawat darurat dilakukan setiap hari, tetapi terkadang tidak setiap hari; Sistem peloran kurang mendapat perhatian dari pihak manajemen rumah sakit, sehingga hanya bersifat formalitas saja; Pembuatan laporan eksternal di RSUP Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten dilakukan dengan cara mengisi formulir-formulir standar yang telah ditetapkan menambahkan beberapa form laporan tambahan sesuai kebutuhan RSUP Dr. Soeradji Tirtonegoro Klaten.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorFarlinda, SustinNIP197202042001122003
Subjects: 340 - Rumpun Ilmu Kesehatan > 350 - Ilmu Kesehatan Umum > Sistem Informasi Kesehatan
Divisions: Jurusan Kesehatan > Prodi D4 Manajemen Informasi Kesehatan > Tugas Akhir
Depositing User: Usman Efendi
Date Deposited: 02 Jan 2026 07:25
Last Modified: 02 Jan 2026 07:25
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/49389

Actions (login required)

View Item View Item