Nugraha, Pradipta Aryayodha (2016) PERANCANGAN APLIKASI PENCATATAN PASIEN BENCANA DI UNIT INSTALASI GAWAT DARURAT DI RSUD DR. ABDOER RAHEM SITUBONDO BERBASIS ANDROID. Undergraduate thesis, Politeknik Negeri Jember.
|
Text (Abstract)
7. ABSTRACT.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (166kB) |
|
|
Text (Bab 1 Pendahuluan)
16.BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (19kB) |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
21. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Submitted Version Available under License Creative Commons Attribution Share Alike. Download (94kB) |
|
|
Text (Skripsi Lengkap)
SKRIPSI LENGKAP.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) |
Abstract
Angka kejadian bencana di Indonesia cukup bervariasi. Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat terjadi peningkatan jumlah kejadian bencana di Indonesia dalam kurun waktu lima tahun terakhir sejak 2009 hingga 2014. Instalasi gawat darurat di dalam fasilitas kesehatanlah yang berada di garis depan terkait dengan bencana, baik bencana alam dan non alam seperti kecelakaan lalulintas. Pelayanan gawat darurat bertujuan menyelamatkan kehidupan penderita. Dengan perkembangan tekhnologi yang sekarang, kebutuhan dan kemudahan pencatatan akan meningkatkan keselamatan pasien dan ketepatan data yang diperoleh. Tujuan penelitian ini merancang aplikasi pencatatan pasien bencana yang berguna untuk melakukan pencatatan, yang mendukung fungsi kemudahan dan portabilitas, yaitu dengan mencobanya pada platform android. Desain penelitian ini adalah kualitaif dengan metode perancangan aplikasi menggunakan waterfall milik Sommervile pada platform android. Aplikasi yang digunakan menggunakan eclipse IDE jav dan android development tools. Hasil penelitian ini berupa aplikasi pencatatan pasien bencana berbasis android berdasarkan pada rumah sakit umum daerah Abdoer Rahem, Situbondo yang berguna untuk mencatat sementara pasien yang ditangani.
| Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Contributors: |
|
||||||
| Subjects: | 340 - Rumpun Ilmu Kesehatan > 350 - Ilmu Kesehatan Umum > Sistem Informasi Kesehatan | ||||||
| Divisions: | Jurusan Kesehatan > Prodi D4 Manajemen Informasi Kesehatan > Tugas Akhir | ||||||
| Depositing User: | Sri Supriyatiningsih | ||||||
| Date Deposited: | 30 Dec 2025 06:57 | ||||||
| Last Modified: | 30 Dec 2025 06:57 | ||||||
| URI: | https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/48963 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
