Desain 3D Speed Alarm Voice Menggunakan Inventor Di PT. Gitronik Dimindo Indonesia

Mauliandra, Mahfid Fariz Diza (2025) Desain 3D Speed Alarm Voice Menggunakan Inventor Di PT. Gitronik Dimindo Indonesia. [Experiment] (Unpublished)

[img] Text (Ringkasan)
Ringkasan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (165kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB 1 Pendahuluan.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (276kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (146kB)
[img] Text (Laporan Lengkap)
Laporan Lengkap.pdf - Submitted Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Selama kegiatan magang, mahasiswa ditempatkan di divisi desain, dengan fokus utama membuat desain 3D Speed Voice Alarm menggunakan perangkat lunak Autodesk Inventor. Alat ini dirancang agar dapat meningkatkan keselamatan kerja, terutama pada kendaraan seperti forklift, dengan memberikan sinyal suara sebagai peringatan kepada operator saat kecepatan melebihi ambang batas aman. Desain mencakup beberapa komponen utama seperti horn speaker, speed limiter unit, kabel body, dan antena GPS. Mahasiswa juga terlibat dalam proses pendukung seperti pembuatan kabel device dan kabel body, penyolderan PCB, serta pengeboran box untuk tempat tombol dan display. Setelah tahap desain dan perakitan selesai, alat diuji dan dipasang pada forklift di PT. Control Motor Wheel Indonesia (CMWI). Proses ini memberikan pemahaman nyata mengenai integrasi antara sistem elektronik, mekanik, dan desain produk pada penerapan teknologi keselamatan kerja. Melalui kegiatan ini, mahasiswa tidak hanya memahami proses perancangan alat keselamatan berbasis mekatronika, tetapi juga mengembangkan kemampuan teknis, ketelitian, dan tanggung jawab profesional dalam menerapkan teknologi industri yang mendukung keselamatan kerja.

Item Type: Experiment
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDK
Thesis advisorRofi'i, AhmadNIDN0019088304
Uncontrolled Keywords: Speed Alarm Voice, Autodesk Inventor, Safety Device, Desain 3D
Subjects: 410 - Rumpun Ilmu Teknik > 430 - Ilmu Keteknikan Industri > 432 - Teknik Produksi (dan Atau Manufakturing)
410 - Rumpun Ilmu Teknik > 430 - Ilmu Keteknikan Industri > 435 - Teknik Industri
410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 451 - Teknik Elektro
410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 454 - Teknik Elektronika
410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 455 - Teknik Kendali (atau Instrumentasi dan Kontrol)
410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 463 - Teknik Perangkat Lunak
410 - Rumpun Ilmu Teknik > 450 - Teknik Elektro dan Informatika > 464 - Teknik Mekatronika
Divisions: Jurusan Teknik > Prodi D4 Teknologi Rekayasa Mekatronika > PKL
Depositing User: Mahfid Fariz Diza Mauliandra
Date Deposited: 29 Dec 2025 01:23
Last Modified: 29 Dec 2025 01:24
URI: https://sipora.polije.ac.id/id/eprint/48538

Actions (login required)

View Item View Item